Iklan

Pertanyaan

Ketika Jepang mendarat di Indonesia, Belanda membumihanguskan objek-objek vital. Akibatnya keadaan perekonomian di Indonesia menjadi lumpuh. Sehubungan dengan keadaan tersebut, langkah pertama yang diambil Jepang adalah ….

Ketika Jepang mendarat di Indonesia, Belanda membumihanguskan objek-objek vital. Akibatnya keadaan perekonomian di Indonesia menjadi lumpuh. Sehubungan dengan keadaan tersebut, langkah pertama yang diambil Jepang adalah …. 

  1. membangun bank sentral Nippon di Jakartaundefined 

  2. mengatasi tingginya inflasi di beberapa daerahundefined 

  3. melakukan pengawasan dan perbaikan prasarana ekonomiundefined 

  4. meningkatkan sektor perdagangan untuk menyokong dana perangundefined 

  5. membangun pusat-pusat ekonomi di wilayah militer Jepangundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

33

:

59

Klaim

Iklan

M. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Saat Jepang mendarat di Indonesia pada tahun 1942, ternyata tentara Hindia Belanda telah membumihanguskan objek-objek vital yang ada di Indonesia. Hal ini dimaksudkan agar Jepang mengalami kesulitan dalam upaya menguasai Indonesia. Akibatnya, keadaan perekonomian di Indonesia menjadi lumpuh. Sehingga, langkah pertama yang diambil Jepang adalah melakukan pengawasan dan perbaikan prasarana ekonomi. Beberapa prasarana seperti jembatan, alat transportasi, telekomunikasi, dan bangunan-bangunan diperbaiki. Disamping berupaya memulihkan sarana dan prasarana ekonomi, Jepang juga memunculkan kebijakan untuk mengerahkan segala aktivitas ekonomi rakyat Indonesia untuk kepentingan perang Jepang. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C .

Saat Jepang mendarat di Indonesia pada tahun 1942, ternyata tentara Hindia Belanda telah membumihanguskan objek-objek vital yang ada di Indonesia. Hal ini dimaksudkan agar Jepang mengalami kesulitan dalam upaya menguasai Indonesia. Akibatnya, keadaan perekonomian di Indonesia menjadi lumpuh. Sehingga, langkah pertama yang diambil Jepang adalah melakukan pengawasan dan perbaikan prasarana ekonomi. Beberapa prasarana seperti jembatan, alat transportasi, telekomunikasi, dan bangunan-bangunan diperbaiki. Disamping berupaya memulihkan sarana dan prasarana ekonomi, Jepang juga memunculkan kebijakan untuk mengerahkan segala aktivitas ekonomi rakyat Indonesia untuk kepentingan perang Jepang. 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Iklan

Pertanyaan serupa

Secara organisasi, PETA tidak berada di bawah struktur organisasi ketentaraan Jepang. Hal ini memberikan dampak positif bagi PETA, yaitu ...

9

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia