Iklan

Pertanyaan

Ketika bumi berotasi dan berevolusi terhadap matahari, semua permukaan bumi mengalami perubahan sebagai akibat dari dua gerakan bumi tersebut. Bagaimana dampak rotasi dan revolusi bumi terhadap keadaan di Indonesia?

Ketika bumi berotasi dan berevolusi terhadap matahari, semua permukaan bumi mengalami perubahan sebagai akibat dari dua gerakan bumi tersebut. Bagaimana dampak rotasi dan revolusi bumi terhadap keadaan di Indonesia?

  1. Kelembapan udara tinggi, angin berubah setiap musim dan topografi bervariatif

  2. Penyinaran sepanjang tahun, temperatur udara stabil, dan topografi bervariatif

  3. Tekanan udara tinggi, angin berbalik arah di khatulistiwa, dan topografi berbukit

  4. Curah hujan tinggi, tekanan udara tinggi, dan topografi datar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

11

:

18

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Secara umum gerakan planet bumi terbagi menjadi: Revolusi Bumi adalah gerakan bumi mengitari Matahari, yang berlangsung selama periode 1 tahun penuh sampai kembali ke titik awalnya. Rotasi Bumi adalah gerakan bumi berputar pada porosnya, dari arah barat ke timur, dan memerlukan periode waktu selama kurang lebih 24 jam. Dampak rotasi dan revolusi bagi Indonesia yaitu membuat Indonesia memiliki iklim tropis, yang menjadikan Indonesia memiliki 2 musim yaitu musim penghujan dan kemarau . Dengan adanya ke dua musim ini membuat I ndonesia mendapat kan penyinaran cahaya matahari sepanjang tahun dan Indonesia memiliki curah hujan yang cenderung tinggi ,adanya curah hujan yang tinggi membuat kelembaban udara di Indonesiapun menjadi tinggi. Temen temen adanya musim penghujan dan musim kemarau ini disebabkan oleh adanya angin muson yang bertiup setiap setengah tahun sekali di Indonesia, yaitu angin muson barat dan angin muson timur . Dimana angin musim barat ini merupakan angin yang terjadi pada bulan oktober-April dan angin ini membawa banyak uap air sehingga indonesia akan mengalami musim penghujan.Sedangkan angin musim timur adalah angin yang terjadi pada bulan april-oktober dan membawa sedikit uap air sehingga indonesia mengalami musim kemarau. Nah dengan adanya ke dua musim tersebut secara bergantian yaitu kemarau dan penghujan secara silih berganti membuat topografi Indonesia menjadi bervariatif .Jadi dapat disimpulkan bahwa dengan adanya rotasi dan revolusi bagi indonesia membuat indonesia mempunyai kelembapan udara tinggi, mempunyai angin berubah setiap musim dan mempunyai topografi bervariatif Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Secara umum gerakan planet bumi terbagi menjadi:

  • Revolusi Bumi adalah gerakan bumi mengitari Matahari, yang berlangsung selama periode 1 tahun penuh sampai kembali ke titik awalnya.
  • Rotasi Bumi adalah gerakan bumi berputar pada porosnya, dari arah barat ke timur, dan memerlukan periode waktu selama kurang lebih 24 jam.

Dampak rotasi dan revolusi bagi Indonesia yaitu membuat Indonesia memiliki iklim tropis,  yang menjadikan Indonesia  memiliki 2 musim yaitu musim penghujan dan kemarau. Dengan adanya ke dua musim ini membuat Indonesia mendapatkan penyinaran cahaya matahari sepanjang tahun dan Indonesia memiliki curah hujan yang cenderung tinggi,adanya curah hujan yang tinggi membuat kelembaban udara di Indonesiapun menjadi tinggi. Temen temen adanya musim penghujan dan musim kemarau ini disebabkan oleh adanya angin muson yang bertiup setiap setengah tahun sekali di Indonesia, yaitu  angin muson barat dan angin muson timur. Dimana angin musim barat ini merupakan angin yang terjadi pada bulan oktober-April dan angin ini membawa banyak uap air sehingga indonesia akan mengalami musim penghujan.Sedangkan angin musim  timur adalah angin yang terjadi pada bulan april-oktober dan  membawa sedikit uap air sehingga indonesia mengalami musim kemarau. Nah dengan  adanya ke dua musim tersebut secara bergantian yaitu kemarau dan penghujan secara silih berganti membuat topografi Indonesia menjadi bervariatif. Jadi dapat disimpulkan bahwa dengan adanya rotasi dan revolusi bagi indonesia membuat indonesia mempunyai kelembapan udara tinggi, mempunyai angin berubah setiap musim dan mempunyai topografi bervariatif

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Anyela Valentina Bengan Siba

Bagus 👍

Iklan

Pertanyaan serupa

Wilayah Indonesia memiliki zona tektonik lempeng dengan zona transisi kerak samudera Indo-Australia dan kerak kontinen Australia di barat perairan Banda bagian timur. Pertemuan kedua lempeng ini menye...

7

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia