Iklan

Iklan

Pertanyaan

Keselamatan kerja di laboratorium kimia sangat ditentukan oleh ....

Keselamatan kerja di laboratorium kimia sangat ditentukan oleh ....space 

  1. terdapat tata tertib, alat keselamatan kerja, terdapat pembuangan limbah, dan tata cara penanganan kecelakaanspace 

  2. terdapat tata tertib, alat keselamatan kerja, terdapat pembuangan limbah, dan pencahayaan yang remang-remangspace 

  3. peralatan seadanya, alat keselamatan kerja, terdapat pembuangan limbah, dan tata cara penanganan kecelakaanspace 

  4. cerobong asap, alat keselamatan kerja, terdapat pembuangan limbah, dan tata cara penanganan kecelakaanspace 

  5. lantai yang licin, alat keselamatan kerja, terdapat pembuangan limbah, dan tata cara penanganan kecelakaanspace 

Iklan

D. Zharva

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Saat melakukan praktikum kimia di dalam laboratorium terkadang terjadi kecekalaan kerja. Untuk menghindari kecelakaan saat praktikum maka diperlukan beberapa peraturan keselamatan kerja. Beberapa peraturan yaitu adanya cerobong asap, alat keselamatan kerja, terdapat pembuangan limbah, dan tata cara penanganan kecelakaan. Cerobong asap berfungsi agar terjadi sirkulasi udara sehingga tidak menghirup asap dari zat kimia yang berbahaya. Alat keselamatan kerja digunakan untuk pertolongan pertama saat terjadi kecelakaan kerja dan perlunya tata cara penanganan kecelakaan. Limbah kimia dapat berupa cair atau padat sehingga harus ditangani dengan tepat agar tidak menyebabkan pencemaran, sehingga dibutuhkan tempat untuk pembuangan limbah. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Saat melakukan praktikum kimia di dalam laboratorium terkadang terjadi kecekalaan kerja. Untuk menghindari kecelakaan saat praktikum maka diperlukan beberapa peraturan keselamatan kerja.

Beberapa peraturan yaitu adanya cerobong asap, alat keselamatan kerja, terdapat pembuangan limbah, dan tata cara penanganan kecelakaan. 

Cerobong asap berfungsi agar terjadi sirkulasi udara sehingga tidak menghirup asap dari zat kimia yang berbahaya. Alat keselamatan kerja digunakan untuk pertolongan pertama saat terjadi kecelakaan kerja dan perlunya tata cara penanganan kecelakaan. Limbah kimia dapat berupa cair atau padat sehingga harus ditangani dengan tepat agar tidak menyebabkan pencemaran, sehingga dibutuhkan tempat untuk pembuangan limbah.space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

NASYA FUADATUL IZZA

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut yang tidak termasuk hal-hal yang perlu diperhatikan ketika terjadi kebakaran di laboratorium ....

11

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia