Iklan

Pertanyaan

Kerang merupakan Mollusca anggota kelas Bivalvia. Nama Bivalvia menunjukkan ciri ....

Kerang merupakan Mollusca anggota kelas Bivalvia. Nama Bivalvia menunjukkan ciri ....space

  1. alat gerak space

  2. alat respirasispace 

  3. pencernaan makananspace 

  4. alat peredaran darahspace 

  5. cangkangspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

35

:

06

Klaim

Iklan

E. Roito

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang paling tepat adalah E. Pelecypoda memiliki ciri-ciri seperti tubuhnya simetri bilateral dan mempunyai sepasan cangkang. Hal ini pula kelas Pelecypoda dikatakan sebagai kelas Bivalvia. Bivalvia berarti dua cangkang. Contoh hewan yang termasuk ke dalam kelas Bivalvia adalah kerang, remis, kijing, lokan, simping, tiram, serta kima. Kelas Bivalvia memiliki kaki pipih seperti kapak dan mempunyai insang yang berlapis-lapis. Bivalvia tidak memiliki kemampuan untuk berpindah tempat secara cepat (motil), sehingga menjadi organisme yang sangat mudah untuk ditangkap oleh manusia. Manfaat hewan bivalvia seperti kerang yaitu dagingnya dimakan sebagai sumber protein dan cangkangnya dapat di manfaatkan sebagai perhiasan serta bahan kerajinan tangan.

Jawaban yang paling tepat adalah E.

Pelecypoda memiliki ciri-ciri seperti tubuhnya simetri bilateral dan mempunyai sepasan cangkang. Hal ini pula kelas Pelecypoda dikatakan sebagai kelas Bivalvia. Bivalvia berarti dua cangkang. Contoh hewan yang termasuk ke dalam kelas Bivalvia adalah kerang, remis, kijing, lokan, simping, tiram, serta kima. Kelas Bivalvia memiliki kaki pipih seperti kapak dan mempunyai insang yang berlapis-lapis. Bivalvia tidak memiliki kemampuan untuk berpindah tempat secara cepat (motil), sehingga menjadi organisme yang sangat mudah untuk ditangkap oleh manusia. Manfaat hewan bivalvia seperti kerang yaitu dagingnya dimakan sebagai sumber protein dan cangkangnya dapat di manfaatkan sebagai perhiasan serta bahan kerajinan tangan.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Lapisan prismatik pada cangkok Pelecypoda terdiri atas ....

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia