Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kepercayaan untuk tidak merusak alam dapat dipahami sebagai kearifan lokal masyarakat yang berdasar pada pengetahuan, terdapat akibat yang akan diperoleh apabila kepercayaan tersebut tidak dijaga. Pernyataan tersebut dapat menyimpulkan bahwa bentuk kearifan lokal menurut pandangan Dr. Alexander Keraf sama halnya dengan....

Kepercayaan untuk tidak merusak alam dapat dipahami sebagai kearifan lokal masyarakat yang berdasar pada pengetahuan, terdapat akibat yang akan diperoleh apabila kepercayaan tersebut tidak dijaga. Pernyataan tersebut dapat menyimpulkan bahwa bentuk kearifan lokal menurut pandangan Dr. Alexander Keraf sama halnya dengan....space space 

  1. upaya untuk konservasi alamspace space 

  2. menyadari manfaat pohon bagi kehidupan manusiaspace space 

  3. mengupayakan revitalisasi alam atas dasar kepercayaanspace space 

  4. kepercayaan yang dijaga karena adanya kekuatan gaibspace space 

  5. menganggap suatu benda menjadi keramatspace space 

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dibutuhkan peran dari manusia itu sendiri untuk tetap mempertahankan kebudayaan asli atau lokal Indonesia. Salah satunya adalah dengan tetap menjaga kearifan lokal yang ada di masyarakat. Kearifan lokal yang ada dan hingga kini masih dilakukan di masyarakat, mampu mempertahankan kebudayaan asli masyarakat itu sendiri, karena di dalam kearifan lokal terdapat kebudayaan asli hasil karya manusia, yang terbentuk dari hasil adaptasi kebutuhan masyarakat lokal dengan kondisi alamnya, seperti nilai-nilai yang diwariskan secara turun-temurun hingga yang berwujud kesenian. Jadi jawaban yang tepat adalah A.

dibutuhkan peran dari manusia itu sendiri untuk tetap mempertahankan kebudayaan asli atau lokal Indonesia. Salah satunya adalah dengan tetap menjaga kearifan lokal yang ada di masyarakat. Kearifan lokal yang ada dan hingga kini masih dilakukan di masyarakat, mampu mempertahankan kebudayaan asli masyarakat itu sendiri, karena di dalam kearifan lokal terdapat kebudayaan asli hasil karya manusia, yang terbentuk dari hasil adaptasi kebutuhan masyarakat lokal dengan kondisi alamnya, seperti nilai-nilai yang diwariskan secara turun-temurun hingga yang berwujud kesenian. Jadi jawaban yang tepat adalah A.space space 

Iklan

Pembahasan

Masuknya kebudayaan global dan seragamnya kebudayaan masyarakat karena adanya globalisasi, jika terus dibiarkan maka dapat mengikis kebudayaan asli masyarakat Indonesia itu sendiri. Misalnya seperti berbagai ritual dan tarian daerah yang dahulu sering dibawakan pada perayaan tertentu, yang kini tergantikan dengan konser-konser kebudayaan global di masyarakat. Oleh karena itu, dibutuhkan peran dari manusia itu sendiri untuk tetap mempertahankan kebudayaan asli atau lokal Indonesia. Salah satunya adalah dengan tetap menjaga kearifan lokal yang ada di masyarakat. Kearifan lokal yang ada dan hingga kini masih dilakukan di masyarakat, mampu mempertahankan kebudayaan asli masyarakat itu sendiri, karena di dalam kearifan lokal terdapat kebudayaan asli hasil karya manusia, yang terbentuk dari hasil adaptasi kebutuhan masyarakat lokal dengan kondisi alamnya, seperti nilai-nilai yang diwariskan secara turun-temurun hingga yang berwujud kesenian. Jadi jawaban yang tepat adalah A.

Masuknya kebudayaan global dan seragamnya kebudayaan masyarakat karena adanya globalisasi, jika terus dibiarkan maka dapat mengikis kebudayaan asli masyarakat Indonesia itu sendiri. Misalnya seperti berbagai ritual dan tarian daerah yang dahulu sering dibawakan pada perayaan tertentu, yang kini tergantikan dengan konser-konser kebudayaan global di masyarakat. Oleh karena itu, dibutuhkan peran dari manusia itu sendiri untuk tetap mempertahankan kebudayaan asli atau lokal Indonesia. Salah satunya adalah dengan tetap menjaga kearifan lokal yang ada di masyarakat. Kearifan lokal yang ada dan hingga kini masih dilakukan di masyarakat, mampu mempertahankan kebudayaan asli masyarakat itu sendiri, karena di dalam kearifan lokal terdapat kebudayaan asli hasil karya manusia, yang terbentuk dari hasil adaptasi kebutuhan masyarakat lokal dengan kondisi alamnya, seperti nilai-nilai yang diwariskan secara turun-temurun hingga yang berwujud kesenian. Jadi jawaban yang tepat adalah A.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dr. Alexander Sonny Keraf seorang dosen filsafat dan juga mantan Menteri Negara Lingkungan Hidup mengemukakan definisi dari kearifan lokal yaitu....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia