Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kepala Desa Maju Makmur meminta warganya melakukan kegiatan gotong royong bersama membersihkan lingkungan di setiap kampung.Kegiatan tersebut dilakukan untuk menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia. Banyak warga Desa Maju Makmur yang berpartisipasi dalam kegiatan tersebut untuk mewujudkan kampung yang bersih. Warga bergotong royong tanpa membedakan agama, profesi, ataupun suku bangsa/etnik. Gejala sosial tersebut dilatarbelakangi oleh....

Kepala Desa Maju Makmur meminta warganya melakukan kegiatan gotong royong bersama membersihkan lingkungan di setiap kampung. Kegiatan tersebut dilakukan untuk menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia. Banyak warga Desa Maju Makmur yang berpartisipasi dalam kegiatan tersebut untuk mewujudkan kampung yang bersih. Warga bergotong royong tanpa membedakan agama, profesi, ataupun suku bangsa/etnik. Gejala sosial tersebut dilatarbelakangi oleh....  

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Faktor yang melatarbelakangiterjadinya gejala sosial di masyarakat, yaitu: 1. Faktor Kultural , yaitu suatu nilai yang tumbuh serta berkembang di lingkungan masyarakat. Contoh gejala sosial berdasarkan faktor kultural atau budaya, antara lain kemiskinan, kerja bakti, dan perilaku menyimpang. 2. Faktor Struktural, yaitu suatu keadaan yang mempengaruhi struktur atau sesuatu yang disusun dengan pola tertentu. Contoh gejala sosial berdasarkan faktor struktural, antara lain penyuluhan sosial, dan interaksi dengan orang lain.

Faktor yang melatarbelakangi  terjadinya gejala sosial di masyarakat, yaitu:

1. Faktor Kultural, yaitu suatu nilai yang tumbuh serta berkembang di lingkungan masyarakat. Contoh gejala sosial berdasarkan faktor kultural atau budaya, antara lain kemiskinan, kerja bakti, dan perilaku menyimpang.

2. Faktor Struktural, yaitu suatu keadaan yang mempengaruhi struktur atau sesuatu yang disusun dengan pola tertentu. Contoh gejala sosial berdasarkan faktor struktural, antara lain penyuluhan sosial, dan interaksi dengan orang lain.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kelompok sosial merupakan kelompok yang dinamis. Setiap kelompok sosial dipastikan mengalami perkembangan serta perubahan. Sikap yang dibutuhkan untuk menjaga keharmonisan suatu kelompok sosial terseb...

5

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia