Iklan

Pertanyaan

Kemajuan teknologi dan transportasi merupakan satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan dengan ...

Kemajuan teknologi dan transportasi merupakan satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan dengan ...

  1. globalisasi

  2. modernisasi

  3. politik bebas aktif

  4. akulturasi kebudayaan

  5. pola hidup manusia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

21

:

54

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Kemajuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) tidak bisa dipisahkan dengan adanya globalisasi. Pada umumnya, globalisasi merupakan proses bersatunya beberapa aspek seperti pemerintah, budaya, dan pasar keuangan melalui perdagangan internasional ke satu pasar dunia. Hal ini menyebabkanperkembangan IPTEK mendorong terjadinya globalisasi, terutama pada 3 bidang, yaitu transportasi, komunikasi, dan informasi. Teknologi memudahkan arus informasi dan mobilisasi masyarakat menjadi mudah dan cepat, sehingga arus globalisasi dapat menyebar dengan cepat pula. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Kemajuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) tidak bisa dipisahkan dengan adanya globalisasi. Pada umumnya, globalisasi merupakan proses bersatunya beberapa aspek seperti pemerintah, budaya, dan pasar keuangan melalui perdagangan internasional ke satu pasar dunia. Hal ini menyebabkan perkembangan IPTEK mendorong terjadinya globalisasi, terutama pada 3 bidang, yaitu transportasi, komunikasi, dan informasi. Teknologi memudahkan arus informasi dan mobilisasi masyarakat menjadi mudah dan cepat, sehingga arus globalisasi dapat menyebar dengan cepat pula.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

elgaa

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Dampak positif globalisasi bagi negara-negara berkembang adalah ...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia