Iklan

Pertanyaan

Kelompok patembayan merupakan kelompok yang memiliki anggota yang berkumpul atas ikatan batin yang bersifat alami dan kekal SEBAB kelompok pecinta sepeda onthel merupakan salah satu contoh kelompok paguyuban.

Kelompok patembayan merupakan kelompok yang memiliki anggota yang berkumpul atas ikatan batin yang bersifat alami dan kekal

SEBAB

kelompok pecinta sepeda onthel merupakan salah satu contoh kelompok paguyuban.

  1. Pernyataan benar, alasan benar, keduanya ada hubungan sebab akibat

  2. Pernyataan benar, alasan benar, keduanya tidak ada hubungan sebab akibat

  3. Pernyataan benar dan alasan salah

  4. Pernyataan salah dan alasan benar

  5. Pernyataan dan alasan, keduanya salah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

44

:

00

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Gesellschaft atau kelompok patembayan merupakan kelompok masyarakat perkotaan yang kompleks dan anggotanya berinteraksi secara formal, tetapi berjangka pendek (sementara). Sebaliknya, gemeinschaft atau kelompok paguyuban memiliki karakteristik seperti memiliki hubungan yang intim (akrab), bersifat pribadi, dan eksklusif (pernyataan salah). Kemudian, kalimat alasan sudah tepat, kelompok pecinta sepeda onthel merupakan bagian dari kelompok paguyuban yang tergolong gemeinschaft of mind . Gemeinschaft of mind terbentuk karena adanya kesamaan pikiran, ketertarikan (hobi), ideologi, dan juga keahlian tertentu. Kelompok pecinta sepeda onthel terbentuk karena adanya kesamaan hobi. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Gesellschaft atau kelompok patembayan merupakan kelompok masyarakat perkotaan yang kompleks dan anggotanya berinteraksi secara formal, tetapi berjangka pendek (sementara). Sebaliknya, gemeinschaft atau kelompok paguyuban memiliki karakteristik seperti memiliki hubungan yang intim (akrab), bersifat pribadi, dan eksklusif (pernyataan salah). Kemudian, kalimat alasan sudah tepat, kelompok pecinta sepeda onthel merupakan bagian dari kelompok paguyuban yang tergolong gemeinschaft of mind. Gemeinschaft of mind terbentuk karena adanya kesamaan pikiran, ketertarikan (hobi), ideologi, dan juga keahlian tertentu. Kelompok pecinta sepeda onthel terbentuk karena adanya kesamaan hobi. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

SMA Cendikia Nusantara mempunyai dua tim basket yang sudah sering memenangkan kompetisi antarsekolah. Dalam rangka menghadapi kejuaraan nasional, maka kedua tim tersebut digabung dan dilatih secara be...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia