Iklan

Pertanyaan

Kelompok paduan suara membawakan lagu dengan harmonisasi dan aransemen yang enak didengar. Hal tersebut dapat terjadi karena di dalamnya terdapat bentuk kerjasama antar anggota paduan suara. Dalam teori interaksi sosial, hal tersebut masuk ke dalam bentuk interaksi yaitu ….

Kelompok paduan suara membawakan lagu dengan harmonisasi dan aransemen yang enak didengar. Hal tersebut dapat terjadi karena di dalamnya terdapat bentuk kerjasama antar anggota paduan suara. Dalam teori interaksi sosial, hal tersebut masuk ke dalam bentuk interaksi yaitu ….space 

  1. Asosiatif, interaksi yang dapat mengakibatkan kerjasama dan persatuanspace 

  2. Disosiatif, interaksi yang dapat mengakibatkan pertentanganspace 

  3. Interaktif, bentuk interaksi yang menerima komunikasi orang lainspace 

  4. Desktruktif, interaktif yang dapat merusak sebuah kelompokspace 

  5. Kompetitif, bentuk interaksi yang mengutamakan kemenanganspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

58

:

58

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah A. asosiatif, interaksi yang dapat mengakibatkan kerjasama dan persatuan

jawabannya adalah A. asosiatif, interaksi yang dapat mengakibatkan kerjasama dan persatuanspace 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Paduan suara yang dapat menghasilkan harmoni suara karena kerjasama yang bagus merupakan bentuk interaksi sosial assosiatif-kerjasama. Interaksi sosial dibagi menjadi 2, assosiatif dan dissosiatif.Bentuk interaksi sosial asosiatif adalah bentuk interaksi sosial positif yang mengarah pada kesatuan. Bentuk interaksi sosial asosiatif berupa kerja sama, akomodasi, asimilasi, dan akulturasi. Jadi, jawabannya adalah A. asosiatif, interaksi yang dapat mengakibatkan kerjasama dan persatuan

Paduan suara yang dapat menghasilkan harmoni suara karena kerjasama yang bagus merupakan bentuk interaksi sosial assosiatif-kerjasama. Interaksi sosial dibagi menjadi 2, assosiatif dan dissosiatif. Bentuk interaksi sosial asosiatif adalah bentuk interaksi sosial positif yang mengarah pada kesatuan. Bentuk interaksi sosial asosiatif berupa kerja sama, akomodasi, asimilasi, dan akulturasi.

Jadi, jawabannya adalah A. asosiatif, interaksi yang dapat mengakibatkan kerjasama dan persatuanspace 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Yogisvoro yogisvoro

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Kerja sama yang dilakukan oleh dua orang atau lebih untuk mencapai tujuan bersama disebut ...

42

2.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia