Iklan

Pertanyaan

Kelompok okupasional merupakan kelompoksosial yang memiliki ciri - ciri berikut, yaitu ....

Kelompok okupasional merupakan  kelompok sosial yang memiliki ciri - ciri berikut, yaitu ....space space 

  1. pembagian kerja belum jelasspace space 

  2. memiliki jenis pekerjaan yang samaspace space 

  3. memiliki heterogenitas dalam pekerjaanspace space 

  4. interaksi sosial dilakukan secara formalspace space 

  5. memiliki  ikatan  batin  yang  erat di  antara  anggotanyaspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

58

:

33

Klaim

Iklan

I. Sari

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah B.

maka jawaban yang tepat adalah B.space space

Pembahasan

Soal ini menanyakan tentang salah satu ciri kelompok okupasional. Kelompok okupasional adalah kelompok yang terbentuk karena semakin memudarnya fungsi kekerabatan. Kelompok ini terdiri atas berbagai profesi atau memiliki pekerjaan yang sama. Anggota kelompok ini memiliki pedoman dalam bertingkah laku yang disebut dengan kode etik. Contoh kelompok okupasional yaitu Ikatan Dokter Indonesia. Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah B.

Soal ini menanyakan tentang salah satu ciri kelompok okupasional.

Kelompok okupasional adalah kelompok yang terbentuk karena semakin memudarnya fungsi kekerabatan. Kelompok ini terdiri atas berbagai profesi atau memiliki pekerjaan yang sama. Anggota kelompok ini memiliki pedoman dalam bertingkah laku yang disebut dengan kode etik. Contoh kelompok okupasional yaitu Ikatan Dokter Indonesia.

Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah B.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kelompok sosial berikut. Persatuan Guru Republik Indonesia. lkatan Dokter Indonesia. Perkumpulan Artis Indonesia. Kelompok pecinta reptil. Arisan ibu-ibu PKK.. Contoh...

11

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia