Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kelenjar minyak pada kulit berfungsi untuk meminyaki rambut dan permukaan kulit sehingga terjaga dari pengaruh ….

Kelenjar minyak pada kulit berfungsi untuk meminyaki rambut dan permukaan kulit sehingga terjaga dari pengaruh ….space 

  1. Permukaan yang kasarspace 

  2. Suhu yang tinggispace 

  3. Cuaca dingin di lingkunganspace 

  4. Kuman dan bakterispace 

Iklan

N. Rahayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Iklan

Pembahasan

Suhu yang tinggi dapat menyebabkan kulit menjadi kering karena tubuh akan banyak mengeluarkan keringat. Kulit yang kering tentu saja tidak baik untuk tubuh. Oleh sebab itu memerlukan minyak yang membantu mempertahankan kelembaban kulit. Keringat yang ada di atas kulit tidak akan bisa bertahan lama. Sebab keringat ini hanya berbahan dasar dari air dan zat asam. Salah satu cara agar keringat tetap bisa menempel di atas kulit adalah dengan bantuan minyak. Sekresi kelenjar minyak pada kulit akan membantu mempertahankan keringat menempel di atas kulit.Jika tidak ada campuran minyak, maka keringat akan sangat mudah menguap dan kurang mempan untuk melembabkan kulit. Ketika keringat mudah menguap, kulit akan lebih mudah kering. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.

Suhu yang tinggi dapat menyebabkan kulit menjadi kering karena tubuh akan banyak mengeluarkan keringat. Kulit yang kering tentu saja tidak baik untuk tubuh. Oleh sebab itu memerlukan minyak yang membantu mempertahankan kelembaban kulit. Keringat yang ada di atas kulit tidak akan bisa bertahan lama. Sebab keringat ini hanya berbahan dasar dari air dan zat asam. Salah satu cara agar keringat tetap bisa menempel di atas kulit adalah dengan bantuan minyak. Sekresi kelenjar minyak pada kulit akan membantu mempertahankan keringat menempel di atas kulit. Jika tidak ada campuran minyak, maka keringat akan sangat mudah menguap dan kurang mempan untuk melembabkan kulit. Ketika keringat mudah menguap, kulit akan lebih mudah kering.space 

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Keanu Rafif

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa keringat perlu dikeluarkan?

19

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia