Pertanyaan

Kegiatan sosialisasi dalam keluarga dilakukan sejak anak masih kecil. Ketika anak berperilaku menyimpang maka orang tua menegur dan membimbingnya agar menjadi pribadi yang ideal. Deskripsi di atas menjelaskan bahwa tujuan utama lembaga keluarga adalah ....

Kegiatan sosialisasi dalam keluarga dilakukan sejak anak masih kecil. Ketika anak berperilaku menyimpang maka orang tua menegur dan membimbingnya agar menjadi pribadi yang ideal. Deskripsi di atas menjelaskan bahwa tujuan utama lembaga keluarga adalah ....

  1. menanamkan norma dasar dalam masyarakat 

  2. menentukan kedudukan sosial individu 

  3. meningkatkan keterampilan individu

  4. meningkatkan kesejahteraan sosial 

  5. melakukan transmisi budaya global

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

22

:

41

:

00

Klaim

Y. Fernanda

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Lembaga keluarga merupakan lembaga yang berperan penting dan utama dalam proses sosialisasi individu, melalui lembaga ini kepribadian anak dapat mulai dibentuk. Berdasarkan soal ketika anak berperilaku menyimpang maka orangtua menegur dan membimbingnya agar menjadi pribadi ideal deskripsi diatas menjelaskan bahwa tujuan utama lembaga keluarga adalah menanamkan norma dasar dalam masyarakat.

Lembaga keluarga merupakan lembaga yang berperan penting dan utama dalam proses sosialisasi individu, melalui lembaga ini kepribadian anak dapat mulai dibentuk. Berdasarkan soal ketika anak berperilaku menyimpang maka orangtua menegur dan membimbingnya agar menjadi pribadi ideal deskripsi diatas menjelaskan bahwa tujuan utama lembaga keluarga adalah menanamkan norma dasar dalam masyarakat.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Pertanyaan serupa

Contoh berikut yang menunjukkan fungsi sosialisasi dalam lembaga keluarga adalah ….

15

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia