Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kegiatan pemberdayaan perlu dilakukan evaluasi agar berjalan dengan baik. Salah satu caranya yaitu melakukan evaluasi secara berkala. Tujuan tindakan tersebut adalah...

Kegiatan pemberdayaan perlu dilakukan evaluasi agar berjalan dengan baik. Salah satu caranya yaitu melakukan evaluasi secara berkala. Tujuan tindakan tersebut adalah... 

  1. menjaga keseimbangan dan keselarasan program pemberdayaan

  2. menunjukkan tanggung jawab terkait pelaksanaan pemberdayaan

  3. menyelesaikan permasalahan pember­dayaan

  4. meningkatkan sistem kinerja kelompok pemberdayaan

  5. mendorong peningkatan karier pelaksana evaluasi

Iklan

F. Saputri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A yaitumenjaga keseimbangan dan keselarasan program pemberdayaan.

jawaban yang tepat adalah A yaitu menjaga keseimbangan dan keselarasan program pemberdayaan.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Evaluasimerupakan kegiatan yang bermaksud untuk mengetahui apakah tujuan yang telah ditentukan dapat dicapai, apakah pelaksanaan program sesuai dengan rencana, dan atau dampak apa yang terjadi setelah program dilaksanakan. Evaluasi dapat dilakukan secara berkalake seluruh aspek pelaksanaan program pemberdayaan yang memuat data serta analisa yang menyeluruh, sistematis, serta objektif, untuk mengukur tingkat keberhasilan program pemberdayaan. Tujuan dari kegiatan evaluasi dilakukan secara berkala untuk mengetahui sejauh mana program pemberdayaan berjalan, menjaga keselarasan rencana dengan pelaksanaan program, dan untuk mengetahuiapakah program tersebut sesuai dengan tujuan yang telah direncanakan di awal pelaksanaan program. Sehingga jawaban yang tepat adalah A yaitumenjaga keseimbangan dan keselarasan program pemberdayaan.

Evaluasi merupakan kegiatan yang bermaksud untuk mengetahui apakah tujuan yang telah ditentukan dapat dicapai, apakah pelaksanaan program sesuai dengan rencana, dan atau dampak apa yang terjadi setelah program dilaksanakan.

Evaluasi dapat dilakukan secara berkala ke seluruh aspek pelaksanaan program pemberdayaan yang memuat data serta analisa yang menyeluruh, sistematis, serta objektif, untuk mengukur tingkat keberhasilan program pemberdayaan.

Tujuan dari kegiatan evaluasi dilakukan secara berkala untuk mengetahui sejauh mana program pemberdayaan berjalan, menjaga keselarasan rencana dengan pelaksanaan program, dan untuk mengetahui apakah program tersebut sesuai dengan tujuan yang telah direncanakan di awal pelaksanaan program.

Sehingga jawaban yang tepat adalah A yaitu menjaga keseimbangan dan keselarasan program pemberdayaan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

752

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Evaluasi sangat penting dilakukan terhadap suatu program pemberdayaan demi keter­capaian target. Salah satu kegiatan yang terdapat pada proses evaluasi adalah...

1rb+

1.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia