Iklan

Pertanyaan

Kegiatan industri menciptakan beberapa dampak positif terhadap kehidupan. Salah satu dampak pada aspek sosial adalah ….

Kegiatan industri menciptakan beberapa dampak positif terhadap kehidupan. Salah satu dampak pada aspek sosial adalah …. 

  1. meningkatkan nilai devisa negaraundefined 

  2. meningkatkan pendapatan masyarakatundefined 

  3. meningkatnya standar upah masyarakatundefined 

  4. mengurangi jumlah status pengangguranundefined 

  5. potensi bertambahnya sarana pendidikanundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

02

:

53

:

15

Klaim

Iklan

A. Irnawati

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Kegiatan industri juga memberikan dampak positif pada aspek sosial . Dampak positif tersebut antara lain mendorong keterbukaan masyarakat terhadap pentingnya pembangunan dan mengurangi jumlah status pengangguran. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Kegiatan industri juga memberikan dampak positif pada aspek sosial. Dampak positif tersebut antara lain mendorong keterbukaan masyarakat terhadap pentingnya pembangunan dan mengurangi jumlah status pengangguran.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu dampak positif adanya industri adalah ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia