Iklan

Pertanyaan

Kegiatan industri adalah suatu proses pengolahan bahan mentah menjadi barang setengah jadi atau barang jadi. Contoh proses industri yang mengelola bahan mentah menjadi barang jadi yaitu ...

Kegiatan industri adalah suatu proses pengolahan bahan mentah menjadi barang setengah jadi atau barang jadi. Contoh proses industri yang mengelola bahan mentah menjadi barang jadi yaitu ...

  1. Jagung menjadi tepung maizena

  2. Kelapa menjadi kopra

  3. Kapas menjadi benang

  4. Kepompong menjadi kain sutra

  5. Daun teh menjadi teh celup

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

19

:

42

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Industri manufaktur merupakan industri yang mengolah bahan mentah menjadi bahan jadi sehingga dapat digunakan oleh para konsumen dan masyarakat umum. Contoh industri manufaktur diantaranya : Industri Minuman dan Produk Tembakau Pabrik Tekstil. Manufaktur Pakaian. Manufaktur Kulit dan Produk Terkait. Pembuatan Produk Kayu. Pembuatan Kertas. Pengolahan daun teh menjadi teh celup merupakan salah satu contoh produk hasil industri manufaktur. Teh celup ysng berasal dari daun teh dapat langsung digunakan oleh konsumen tanpa melalui proses pengolahan kembali. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Industri manufaktur merupakan industri yang mengolah bahan mentah menjadi bahan jadi sehingga dapat digunakan oleh para konsumen dan masyarakat umum. Contoh industri manufaktur diantaranya :

  • Industri Minuman dan Produk Tembakau
  • Pabrik Tekstil.
  • Manufaktur Pakaian.
  • Manufaktur Kulit dan Produk Terkait.
  • Pembuatan Produk Kayu.
  • Pembuatan Kertas.

Pengolahan daun teh menjadi teh celup merupakan salah satu contoh produk hasil industri manufaktur. Teh celup ysng berasal dari daun teh dapat langsung digunakan oleh konsumen tanpa melalui proses pengolahan kembali.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

54

Aisah yuli nurhasanah

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Indonesia oleh Jepang dijadikan sebagai tempat penyetelan mesin-mesin dan onderdil untuk memproduksi barang jadi. Industri ini disebut industri ....

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia