Iklan

Pertanyaan

Kegagalan model atom Dalton dalam menjelaskan sifat kelistrikan atom menemui titik terang saat seorang ilmuwan melakukan percobaan tabung sinar katoda dan menemukan bahwa dalam atom terdapat partikel subatomik pembawa muatan negatif. Ilmuwan tersebut adalah …

Kegagalan model atom Dalton dalam menjelaskan sifat kelistrikan atom menemui titik terang saat seorang ilmuwan melakukan percobaan tabung sinar katoda dan menemukan bahwa dalam atom terdapat partikel subatomik pembawa muatan negatif. Ilmuwan tersebut adalah … 

  1. Ernest Rutherford

  2. J. J. Thomson

  3. Albert Einstein

  4. Niels Bohr

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

35

:

58

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.

Pembahasan

Percobaan tabung sinar katoda yang dilakukan oleh J. J Thomson sampai pada kesimpulan bahwa terdapat partikel subatomik pembawa muatan negatif yang kemudian dikenal sebagai elektron. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Percobaan tabung sinar katoda yang dilakukan oleh J. J Thomson sampai pada kesimpulan bahwa terdapat partikel subatomik pembawa muatan negatif yang kemudian dikenal sebagai elektron. 

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!