Iklan

Pertanyaan

Kebijakan yang dikeluarkan olehPresiden B.J Habibie danmempunyai dampak besarsampai saat ini adalah ….

Kebijakan yang dikeluarkan oleh Presiden B.J Habibie dan mempunyai dampak besar sampai saat ini adalah …. 

  1. pembentukan partai politikundefined 

  2. peningkatan kebebasan persundefined 

  3. membebaskan tahanan Reformasiundefined 

  4. mendirikan Badan Intelijen Negaraundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

21

:

45

Klaim

Iklan

N. Hasanah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B. undefined

Pembahasan

Pada masa Orde Baru kebijakan politik cenderung menguntungkan pihak-pihak yang berkepentingan dengan Soeharto, kebebasan pers juga sangat terbatas.Melihat hal tersebut, Presiden Habibie memulai tugasnya dengan mengeluarkan beberapa kebijakan seperti peningkatan kebebasan pers. Presiden B.J. Habibie mengambil andil besar dalam mewujudkan kebebasan pers di Indonesia. Saat menjabat presiden ke-3 RI, Habibie mengesahkan Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Pada masa Orde Baru kebijakan politik cenderung menguntungkan pihak-pihak yang berkepentingan dengan Soeharto, kebebasan pers juga sangat terbatas. Melihat hal tersebut, Presiden Habibie memulai tugasnya dengan mengeluarkan beberapa kebijakan seperti peningkatan kebebasan pers. Presiden B.J. Habibie mengambil andil besar dalam mewujudkan kebebasan pers di Indonesia. Saat menjabat presiden ke-3 RI, Habibie mengesahkan Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers. undefined

Jadi, jawaban yang tepat adalah B. undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu provinsi yang melepaskan diri dari Indonesia pasca Reformasi adalah ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia