Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kebijakan pemusnahan tanaman perkebunan milik pribumi untuk mengendalikan harga pasar sehingga dapat menguntungkan VOC, disebut sebagai ...

Kebijakan pemusnahan tanaman perkebunan milik pribumi untuk mengendalikan harga pasar sehingga dapat menguntungkan VOC, disebut sebagai ...

  1. Monopoli

  2. Divide et Impera

  3. Hongi tochten

  4. Indische Partij

  5. Ekstirpasi

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

VOC merupakan kongsi dagang Belanda yang didirikan pada tahun 1602. Beberapa kebijakan VOC di Indonesia adalah sebagai berikut. Monopoli perdagangan, merupakan cara yang dilakukan oleh VOC dengan menuntut orang-orang pribumi menjual hasil tanamannya kepada VOC saja dengan harga yang sangat murah. Esktirpasi, merupakan pemusnahan tanaman perkebunan milik pribumi dengan tujuan untuk mengendalikan harga pasar rempah-rempah yang nantinya menguntungkan VOC. Pelayaran Hongi, merupakan pelayaran atau pengawasan yang dilakukan VOC di wilayah Maluku untuk mencegah terjadinya perdagangan gelap antara bangsa Indonesia dengan bangsa lain selain Belanda. Divide et Impera, merupakan politik adu domba yang lazim dilakukan oleh VOC dengan mencampuri urusan internal pemerintahan kerajaan-kerajaan Nusantara. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

VOC merupakan kongsi dagang Belanda yang didirikan pada tahun 1602. Beberapa kebijakan VOC di Indonesia adalah sebagai berikut.

  1. Monopoli perdagangan, merupakan cara yang dilakukan oleh VOC dengan menuntut orang-orang pribumi menjual hasil tanamannya kepada VOC saja dengan harga yang sangat murah.
  2. Esktirpasi, merupakan pemusnahan tanaman perkebunan milik pribumi dengan tujuan untuk mengendalikan harga pasar rempah-rempah yang nantinya menguntungkan VOC.
  3. Pelayaran Hongi, merupakan pelayaran atau pengawasan yang dilakukan VOC di wilayah Maluku untuk mencegah terjadinya perdagangan gelap antara bangsa Indonesia dengan bangsa lain selain Belanda.
  4. Divide et Impera, merupakan politik adu domba yang lazim dilakukan oleh VOC dengan mencampuri urusan internal pemerintahan kerajaan-kerajaan Nusantara.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berilah penjelasan terhadap sejumlah kebijakan VOC sebagai serikat dagang yang memperoleh hak-hak istimewa dari pemerintah Belanda berikut ini.

8

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia