Iklan

Pertanyaan

Kebijakan Keluarga Berencana yang mengatur jumlah anak pada setiap keluarga menjadi hanya dua adalah bentuk perubahan sosial pada masa Orde Baru. Kebijakan ini dinilai mampu mengendalikan jumlah penduduk yang dinilai sudah sangat banyak saat itu. Kebijakan Keluarga Berencana termasuk ke dalam bentuk perubahan....

Kebijakan Keluarga Berencana yang mengatur jumlah anak pada setiap keluarga menjadi hanya dua adalah bentuk perubahan sosial pada masa Orde Baru. Kebijakan ini dinilai mampu mengendalikan jumlah penduduk yang dinilai sudah sangat banyak saat itu. 

Kebijakan Keluarga Berencana termasuk ke dalam bentuk perubahan....

  1. proses

  2. struktural

  3. dikehendaki

  4. tidak dikehendaki

  5. eksternal

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

35

:

13

Iklan

N. Atika

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Program Keluarga Berencana adalah bentuk dari perubahan sosial yang dikehendaki. Perubahan sosial yang dikehendaki artinya masyarakat menyetujui perubahan tersebut. Selain itu, perubahan tersebut adalah perubahan yang sudah direncanakan secara matang dan awal mula tindakan perubahan dilakukan oleh ag ent of change atau agen-agen perubahan. Agen perubahan pendukung program Keluarga Berencana saat itu adalah pemerintah beserta staf-stafnya.

Program Keluarga Berencana adalah bentuk dari perubahan sosial yang dikehendaki. Perubahan sosial yang dikehendaki artinya masyarakat menyetujui perubahan tersebut. Selain itu, perubahan tersebut adalah perubahan yang sudah direncanakan secara matang dan awal mula tindakan perubahan dilakukan oleh agent of change atau agen-agen perubahan. Agen perubahan pendukung program Keluarga Berencana saat itu adalah pemerintah beserta staf-stafnya. 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

38

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!