Iklan

Pertanyaan

Keberadaan pasar bebas dapat menyebabkan dampak negatif bagi pelaku usaha yang berasal dari Indonesia. Produk yang dijualnya terancam oleh produk yang masuk dari luar negeri. Oleh sebab itu, upaya antisipasi yang dapat dilakukan oleh pengusaha Indonesia dalam menghadapi pasar bebas adalah ....

Keberadaan pasar bebas dapat menyebabkan dampak negatif bagi pelaku usaha yang berasal dari Indonesia. Produk yang dijualnya terancam oleh produk yang masuk dari luar negeri. Oleh sebab itu, upaya antisipasi yang dapat dilakukan oleh pengusaha Indonesia dalam menghadapi pasar bebas adalah .... 

  1. menurunkan kualitas produk yang dijual untuk mengurangi biaya produksiundefined 

  2. meningkatkan harga produk untuk mencapai keuntungan maksimalundefined 

  3. memasarkan produk untuk orang atau golongan tertentu sajaundefined 

  4. menjual barang produksi luar negeri karena lebih bermerekundefined 

  5. memperkuat jaringan kerja sama untuk memperluas pasar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

04

:

24

Iklan

R. Dewi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihanjawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Salah satu dampak dari keberadaan pasar bebas adalah dapat menyebabkan terpuruknya perusahaan dalam negeri. Hal ini disebabkan produknya terancam oleh produk yang berasal dari luar negeri. Salah satu upaya yang tepat dilakukan oleh pengusaha Indonesia dalam menghadapi pasar bebas adalah dengan memperkuat jaringan kerja sama. Hal ini ditujukan agar para pengusaha untuk meningkatkan peluang mereka dalam mencapai keberhasilan serta meningkatkan daya saing perusahaan. Selain itu, jalinan kerja sama ini juga dapat memperluas jangkauan pasar dan diharapkan bisa meningkatkan penjualan produk. Jadi, pilihanjawaban yang tepat adalah E.

Salah satu dampak dari keberadaan pasar bebas adalah dapat menyebabkan terpuruknya perusahaan dalam negeri. Hal ini disebabkan produknya terancam oleh produk yang berasal dari luar negeri. Salah satu upaya yang tepat dilakukan oleh pengusaha Indonesia dalam menghadapi pasar bebas adalah dengan memperkuat jaringan kerja sama. Hal ini ditujukan agar para pengusaha untuk meningkatkan peluang mereka dalam mencapai keberhasilan serta meningkatkan daya saing perusahaan.undefinedSelain itu, jalinan kerja sama ini juga dapat memperluas jangkauan pasar dan diharapkan bisa meningkatkan penjualan produk. 

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

47

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!