Iklan

Iklan

Pertanyaan

Keberadaan lembaga agama diharapkan dapat memberikan rasa aman bagi setiap warga dalam beribadah kepada Tuhan Yang Maha Kuasa tanpa diliputi oleh rasa takut atau ancaman dari pihak lain. Setiap umat beragama dapat selalu meningkatkan dan mengembangkan diri dalam mempelajari dan melaksanakan ajaran agama yang dianutnya. Uraian ini menjelaskan bahwa fungsi manifes lembaga agama adalah ....

Keberadaan lembaga agama diharapkan dapat memberikan rasa aman bagi setiap warga dalam beribadah kepada Tuhan Yang Maha Kuasa tanpa diliputi oleh rasa takut atau ancaman dari pihak lain. Setiap umat beragama dapat selalu meningkatkan dan mengembangkan diri dalam mempelajari dan melaksanakan ajaran agama yang dianutnya. Uraian ini menjelaskan bahwa fungsi manifes lembaga agama adalah ....

  1. menata aktifitas warga masyarakat dalam menuju kehidupan yang harmonis

  2. melaksanakan hak dan kewenangan diri sendiri terhadap ajaran agamanya

  3. menghormati hak dan kewajiban serta tanggung jawab umat seagama

  4. mempersatukan semua orang yang beriman dalam suatu wadah sosial

  5. mempertegas kebenaran ajaran setiap agama yang ada di masyarakat

Iklan

F. Dwi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pada soal ini jelas disebutkan bahwa lembaga agama diharapkan dapat memberi rasa aman terhadap setiap penganutnya untuk beribadah kepada Tuhan yang Maha Esa tanpa diliputi rasa takut atau ancama pihak lain. Sebab, fungsi manifes agama adalah agar seseorang dapat melaksanakan hak dan kewajiban terhadap ajaran agamanya seperti yang ditunjukkan pada opsi B.

Pada soal ini jelas disebutkan bahwa lembaga agama diharapkan dapat memberi rasa aman terhadap setiap penganutnya untuk beribadah kepada Tuhan yang Maha Esa tanpa diliputi rasa takut atau ancama pihak lain. Sebab, fungsi manifes agama adalah agar seseorang dapat melaksanakan hak dan kewajiban terhadap ajaran agamanya seperti yang ditunjukkan pada opsi B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Unsur dasar yang dijumpai dalam agama adalah kepercayaan, simbol, praktek, umat, aturan perilaku dan dogma. Merujuk pada unsur-unsur tersebut, menjelaskan bahwa fungsi manifes dari agama berkaitan den...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia