Iklan

Pertanyaan

Keadaan dimana seseorang tidak bisa melihat jelas benda yang jauh adalah…

Keadaan dimana seseorang tidak bisa melihat jelas benda yang jauh adalah…

  1. Miopi

  2. Hipermetropi

  3. Presbiopi

  4. Holopi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

14

:

25

Klaim

Iklan

M. Mulyaningsih

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Miopi adalah salah satu kelainan mata, diamana bayangan benda jatuh di depan retina. Miopi disebabkan karena kebiasaan yang buruk seperti terlalu lama melihat layar elektronik, dan membaca di tempat yang kurang cahaya. Orang yang menderita miopi dapat dibantu dengan menggunakan lensa cekung, sehingga bayangan kembali jatuh tepat di retina.

Miopi adalah salah satu kelainan mata, diamana bayangan benda jatuh di depan retina. Miopi disebabkan karena kebiasaan yang buruk seperti terlalu lama melihat layar elektronik, dan membaca di tempat yang kurang cahaya. Orang yang menderita miopi dapat dibantu dengan menggunakan lensa cekung, sehingga bayangan kembali jatuh tepat di retina.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan yang benar mengenai fungsi gendang telinga adalah ...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia