Iklan

Iklan

Pertanyaan

Katak mengalami metamorfosis dalam siklus hidupnya. Salah satu fase yang dialami dalam metamorfosis katak adalah berudu yang memiliki ekor. Semakin lama ekor tersebut akan menghilang. Hilangnya ekor berudu berlangsung karena adanya peran organel sel tertentu yng hanya dimiliki sel hewan. Pasangan organel sel dan perannya dalam peristiwa tersebut adalah ...

Katak mengalami metamorfosis dalam siklus hidupnya. Salah satu fase yang dialami dalam metamorfosis katak adalah berudu yang memiliki ekor. Semakin lama ekor tersebut akan menghilang. Hilangnya ekor berudu berlangsung karena adanya peran organel sel tertentu yng hanya dimiliki sel hewan. Pasangan organel sel dan perannya dalam peristiwa tersebut adalah ...

  1. sentriol-autofagi

  2. sentriol-autolisis

  3. lisosom-autofagi

  4. lisosom-autolisis

  5. sentriol-eksositosis

Iklan

R. Fitriani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Nusantara PGRI Kediri

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Lisosom memiliki beberapa fungsi, salah satunya autolisis yaitu penghancuran diri sel dengan membebaskan isi lisosom ke dalam sel. Peristiwa ini terjadi pada saat berudu menginjak dewasa dengan menyerap kembali ekornya.

Lisosom memiliki beberapa fungsi, salah satunya autolisis yaitu penghancuran diri sel dengan membebaskan isi lisosom ke dalam sel. Peristiwa ini terjadi pada saat berudu menginjak dewasa dengan menyerap kembali ekornya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

42

Hikmah, A

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti

Halwa Humaira

Mudah dimengerti Bantu banget

Renita Sari

Makasih ❤️

Siti Hawa

Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar dibawah ini! Tahapan yang menunjukkan bahwa spesies tersebut bernapas dengan insang adalah ….

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia