Iklan

Pertanyaan

... Pergerakan wanita Indonesia setelah Kongres Perempoean Indonesia tahun 1928?undefined 

Kata tanya yang sesuai untuk melengkapi kalimat tanya tersebut adalah ...

Kata tanya yang sesuai untuk melengkapi kalimat tanya tersebut adalah ... 

  1. Bagaimanaundefined 

  2. Mengapaundefined 

  3. Kapanundefined 

  4. Siapaundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

51

:

52

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.undefined  

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kata tanya adalah kata yang dipakai dalam kalimat tanya untuk menanyakan sesuatu, baik itu mengenai orang atau benda, perbuatan atau tindakan, keadaan atau situasi, dan lain sebagainya. Kata tanya selalu berada di awal kalimat tanya. Ada jenis kata tanya apa yang berfungsi untuk menanyakan suatu hal yang berkaitan dengan isi atau pokok bahasan, kata tanya kapan yang berkenaan dengan waktu kejadian, kata tanya di mana untuk menanyakan hal tempat atau lokasi, kata tanya mengapa yang berfungsi menanyakan sebab dari suatu hal yang sedang dibahas, kata tanya siapa digunakan untuk menanyakan orang-orang atau pihak yang terlibat,dan ada kata tanya bagaimana yang digunakan untuk menanyakan keadaan atau kejelasan tentang suatu hal, cara atau proses pengerjaan sesuatu. Kalimat di atas membutuhkan kata tanya bagaimana untuk memeroleh jawaban mengenai keadaan atau kejelasan dari pergerakan wanita Indonesia setelah diadakannya Kongres Perempoean Indonesia di tahun 1928. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Kata tanya adalah kata yang dipakai dalam kalimat tanya untuk menanyakan sesuatu, baik itu mengenai orang atau benda, perbuatan atau tindakan, keadaan atau situasi, dan lain sebagainya. Kata tanya selalu berada di awal kalimat tanya. Ada jenis kata tanya apa yang berfungsi untuk menanyakan suatu hal yang berkaitan dengan isi atau pokok bahasan, kata tanya kapan yang berkenaan dengan waktu kejadian, kata tanya di mana untuk menanyakan hal tempat atau lokasi, kata tanya mengapa yang berfungsi menanyakan sebab dari suatu hal yang sedang dibahas, kata tanya siapa digunakan untuk menanyakan orang-orang atau pihak yang terlibat, dan ada kata tanya bagaimana yang digunakan untuk menanyakan keadaan atau kejelasan tentang suatu hal, cara atau proses pengerjaan sesuatu.

Kalimat di atas membutuhkan kata tanya bagaimana untuk memeroleh jawaban mengenai keadaan atau kejelasan dari pergerakan wanita Indonesia setelah diadakannya Kongres Perempoean Indonesia di tahun 1928.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

41

Mikhailla Adiva

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Kata tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat tanya tersebut adalah ...

51

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia