Iklan
Iklan
Pertanyaan
(1)Tanggal 17 Agustus 1945 adalah hari bersejarah bagi bangsa Indonesia. (2) Tanggal tersebut adalah hari bangsa Indonesia secara resmi menyatakan bebas dari kolonialisme dan penjajahan. (3) Jika dulu para pendahulu kita berjuang melalui diplomasi dan angkat senjata melawan penjajah untuk meraih kemerdekaan bangsa, lalu apakah kita hanya akan menjadi penikmat kemerdekaan saja. (4) Atau apakah kita hanya akan menjadi penonton bagi setiap warga negara yang berjuang demi bangsanya. (5) Sebagai warga negara yang peduli akan bangsanya sudah seharusya kita mengisi kemerdekaan dengan perjuangan. (6) Perjuangan dengan andil yang bisa kita lakukan dalam hal apapun semampu kita dan sekuat tenaga untuk Indonesia yang lebih baik.
Kata hubung argumentatif pada teks tersebut terletak pada kalimat nomor ....
(1)
(2)
(3)
(4)
Iklan
K. Khoirunnisa
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya
3rb+
5.0 (1 rating)
Raisa vania
Mudah dimengerti
Iklan
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia