Iklan

Iklan

Pertanyaan

Karena APBN dan APBD merupakan salah satu komponen uang primer, penambahan belanja negara akan meningkatkan jumlah uang beredar di masyarakat. Hal ini merupakan pengaruh anggaran pada sektor… (1) Produksi (2) Perdagangan (3) Pembayaran (4) Moneter

Karena APBN dan APBD merupakan salah satu komponen uang primer, penambahan belanja negara akan meningkatkan jumlah uang beredar di masyarakat. Hal ini merupakan pengaruh anggaran pada sektor…

(1) Produksi

(2) Perdagangan

(3) Pembayaran

(4) Moneter

  1. Jika (1), (2), dan (3) yang benar

  2. Jika (1) dan (3) yang benar

  3. Jika (2) dan (4) yang benar

  4. Jika hanya (4) yang benar

  5. Jika semuanya benar

Iklan

L. Avicenna

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Sektor Moneter ( Monetary Sector) : sektor moneter adalah sektor yang berhubungan uang ( money). Pengaruh APBN/APBD di sektor moneter sangatlah besar, mengingat anggaran merupakan salah satu komponen dari uang primer (uang kartal). Perubahan dalam komponen tersebut akan memengaruhi jumlah uang yang beredar di masyarakat. Sebagai contoh: Pemerintah menambah belanja negara pada tahun depan. Maka, kita dapat memprediksi bahwa jumlah uang beredar akan meningkat pula pada tahun mendatang. Apabila pemerintah menempuh kebijakan defisit fiskal atau anggaran defisit, pembiayaannya yang berasal dari utang yang diperoleh dari dalam negeri pun dapat meningkatkan jumlah uang beredar. Pada akhirnya dapat pula meningkatkan tingkat inflasi di masyarakat.

Sektor Moneter (Monetary Sector): sektor moneter adalah sektor yang berhubungan uang (money). Pengaruh APBN/APBD di sektor moneter sangatlah besar, mengingat anggaran merupakan salah satu komponen dari uang primer (uang kartal). Perubahan dalam komponen tersebut akan memengaruhi jumlah uang yang beredar di masyarakat. Sebagai contoh:

  • Pemerintah menambah belanja negara pada tahun depan. Maka, kita dapat memprediksi bahwa jumlah uang beredar akan meningkat pula pada tahun mendatang.
  • Apabila pemerintah menempuh kebijakan defisit fiskal atau anggaran defisit, pembiayaannya yang berasal dari utang yang diperoleh dari dalam negeri pun dapat meningkatkan jumlah uang beredar. Pada akhirnya dapat pula meningkatkan tingkat inflasi di masyarakat.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tambahan belanja negara akan menaikkan jumlah uang beredar. SEBAB Lebih besarnya penjumlahan belanja pemerintah pusat dan transfer ke daerah dibandingkan penjumlahan penerimaan negara dari pajak...

23

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia