Iklan

Iklan

Pertanyaan

Karakteristik: terjadi proses konurbanisasi, kenampakan seperti telapak katak pohon, penggabungan antara kota besar utama dengan kota satelit disekitarnya. Menurut Yunus, bentuk kota yang sesuai dengan karakteristik tersebut adalah . . . .

Karakteristik:

  1. terjadi proses konurbanisasi,
  2. kenampakan seperti telapak katak pohon,
  3. penggabungan antara kota besar utama dengan kota satelit disekitarnya.

Menurut Yunus, bentuk kota yang sesuai dengan karakteristik tersebut adalah . . . .

  1. split cities

  2. stellar cities

  3. chained cities

  4. fragmented cities

  5. unpatterned cities

Iklan

I. Handayani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.  

Iklan

Pembahasan

Klasifikasi kota dapat dikelompokkan berdasarkan kriteria tertentu, salah satunya adalah berdasarkan kompak/padat atau tidaknya suatu kota. MenurutYunus, kota dapat dikelompokkan ke dalam dua kelompok yaitu kota kompak/padat dan kota tidak kompak/padat. Kota padat merupakan kota yang memiliki kepadatan tinggi dan konsentrasi fungsi sosio-ekonomi untuk mengurangi penggunaan energi, kerusakan lingkungan, dan terjadinya kota acak ( urban sparwl ). Sedangkan kota tidak padat adalah kawasan perkotaan yang memiliki wilayah terpisah-pisah oleh kenampakan bukan perkotaan dalam bentuk topografis maupun kenampakan agraris. Kota yang termasuk kota tidak kompak adalah sebagai berikut: Kota bentuk terpecah ( fragmented cities ) . Kota ini berawal dari bentuk kota kompak yang mengalami perluasan sehingga tidak menyatu dengan kota induk. Kenampakan kota yang baru dikelilingi oleh area pertanian yang dihubungankan dengan kota induk dengan daerah kantong yang lain dengan jalur transportasi yang memadai. Kota bentuk berantai ( chained cities ) . KOta ini merupakan bagian dari kota bentuk terpecah. Bentuk berantai terbentuk ketika bentuk terpecah terjadi di sepanjang rute tertentu. Kota-kota membentuk seperti mata rantai yang dihubungkan oleh rute transportasi. Jarak antara kota induk dengan kenampakan-kenampakan kota baru tidak terlalu jauh. Kota bentuk terbelah ( split cities ) . Bentuk ini menggambarkan bentuk kota yang kompak, tetapi sektor terbelah oleh perairan yang lebar. Wilayah yang terpisah dihubungkan oleh jembatan atau kapal. Kota bentuk stellar ( stellar cities ) . Bentuk kota ini biasanya ditemui pada kota-kota besar yang dikelilingi oleh kota satelit. Penggabungan kota besar utama dengan kota-kota satelit di sekitarnya terlihat seperti telapak katak pohon. Kota bentuk stellar umumnya didukung oleh kemajuan teknologi transportasi dan komunikasi. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Klasifikasi kota dapat dikelompokkan berdasarkan kriteria tertentu, salah satunya adalah berdasarkan kompak/padat atau tidaknya suatu kota. Menurut Yunus, kota dapat dikelompokkan ke dalam dua kelompok yaitu kota kompak/padat dan kota tidak kompak/padat. 

Kota padat merupakan kota yang memiliki kepadatan tinggi dan konsentrasi fungsi sosio-ekonomi untuk mengurangi penggunaan energi, kerusakan lingkungan, dan terjadinya kota acak (urban sparwl). Sedangkan kota tidak padat adalah kawasan perkotaan yang memiliki wilayah terpisah-pisah oleh kenampakan bukan perkotaan dalam bentuk topografis maupun kenampakan agraris. Kota yang termasuk kota tidak kompak adalah sebagai berikut:

  1. Kota bentuk terpecah (fragmented cities). Kota ini berawal dari bentuk kota kompak yang mengalami perluasan sehingga tidak menyatu dengan kota induk. Kenampakan kota yang baru dikelilingi oleh area pertanian yang dihubungankan dengan kota induk dengan daerah kantong yang lain dengan jalur transportasi yang memadai. 
  2. Kota bentuk berantai (chained cities). KOta ini merupakan bagian dari kota bentuk terpecah. Bentuk berantai terbentuk ketika bentuk terpecah terjadi di sepanjang rute tertentu. Kota-kota membentuk seperti mata rantai yang dihubungkan oleh rute transportasi. Jarak antara kota induk dengan kenampakan-kenampakan kota baru tidak terlalu jauh.
  3. Kota bentuk terbelah (split cities). Bentuk ini menggambarkan bentuk kota yang kompak, tetapi sektor terbelah oleh perairan yang lebar. Wilayah yang terpisah dihubungkan oleh jembatan atau kapal.
  4. Kota bentuk stellar (stellar cities). Bentuk kota ini biasanya ditemui pada kota-kota besar yang dikelilingi oleh kota satelit. Penggabungan kota besar utama dengan kota-kota satelit di sekitarnya terlihat seperti telapak katak pohon. Kota bentuk stellar umumnya didukung oleh kemajuan teknologi transportasi dan komunikasi.
     

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Angka 5 pada gambar menurut teori sektor adalah ...

8

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia