Iklan

Pertanyaan

Karakteristik negara berkembang adalah ....

Karakteristik negara berkembang adalah ....

  1. sebagai produser barang-barang tersierundefined 

  2. sumber daya alam dikelola sendiriundefined 

  3. sebagai produser barang-barang sekunderundefined 

  4. sebagai produser barang-barang primerundefined 

  5. sumber daya manusia banyak sekaliundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

15

:

52

Klaim

Iklan

T. Dirgantara

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.   

Pembahasan

Negara berkembang adalah negara yang belum mampu untuk meningkatkan kesejahteraan penduduknya dikarenakan oleh berbagai macam faktor. Negara berkembang memiliki beberapaciri dan karakteristik, yaitu sebagai berikut. Pendapatan pertahun rendah Besarnya angka pengangguran Tingkat pertumbuhan penduduk tinggi Sarana dan prasarana yang belum memadai Impor lebih tinggi dibandingkan dengan ekspor Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Negara berkembang adalah negara yang belum mampu untuk meningkatkan kesejahteraan penduduknya dikarenakan oleh berbagai macam faktor. Negara berkembang memiliki beberapa ciri dan karakteristik, yaitu sebagai berikut.

  • Pendapatan pertahun rendah
  • Besarnya angka pengangguran
  • Tingkat pertumbuhan penduduk tinggi 
  • Sarana dan prasarana yang belum memadai
  • Impor lebih tinggi dibandingkan dengan ekspor

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.   

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan karakteristik negara berikut! Mata pencaharian utama penduduk pada sektor primer Pertumbuhan penduduk tinggi Ketersediaan modal rendah Pendapatan per kapita rendah Angka h...

8

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia