Iklan

Pertanyaan

Karakteristik demografis negara Jepang dan Korea Selatan yang tergolong sebagai negara maju adalah ....

Karakteristik demografis negara Jepang dan Korea Selatan yang tergolong sebagai negara maju adalah ....space 

  1. tingkat pengangguran penduduk yang rendah

  2. proporsi penduduk usia tua yang tinggi

  3. angka beban ketergantungan yang rendah

  4. tingkat harapan hidup penduduk yang tinggi

  5. angka kematian bayi yang rendah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

17

:

30

Iklan

V. Vierzaaa

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Indikator kependudukan negara maju adalahberikut. Pertumbuhan penduduknya kurang dari 1% pertahunnya. Penduduknya sebagian besar tinggal di wilayah perkotaan. Komposisi penduduknya stasioner. Sebagian besar penduduknya sudah tamat SLTA. Penduduknya mempunyai angka harapan hidup lebih dari 70 tahun. Angka kematian bayinya kurang dari 35 jiwa tiap 1000 penduduk. Tenaga kerjanya telah digunakan secara efektif sehingga pengangguran terbuka sangat kecil. Jepang dan Korea Selatan merupakan contoh negara maju yang berada di Benua Asia dengan angka harapan hidup yang sangat tinggi. Pada tahun 2017, angka harapan Jepang mencapai 84 tahun, sedangkan angka harapan hidup Korea Selatan mencapai82 tahun. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Indikator kependudukan negara maju adalah berikut.

  1. Pertumbuhan penduduknya kurang dari 1% pertahunnya.
  2. Penduduknya sebagian besar tinggal di wilayah perkotaan.
  3. Komposisi penduduknya stasioner.
  4. Sebagian besar penduduknya sudah tamat SLTA.
  5. Penduduknya mempunyai angka harapan hidup lebih dari 70 tahun.
  6. Angka kematian bayinya kurang dari 35 jiwa tiap 1000 penduduk.
  7. Tenaga kerjanya telah digunakan secara efektif sehingga pengangguran terbuka sangat kecil.undefined  


Jepang dan Korea Selatan merupakan contoh negara maju yang berada di Benua Asia dengan angka harapan hidup yang sangat tinggi. Pada tahun 2017, angka harapan Jepang mencapai 84 tahun, sedangkan angka harapan hidup Korea Selatan mencapai 82 tahun.space 

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Hanina

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!