Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kalimat yang tidak sesuai jika dipakai dalam karangan nonfiksi adalah ...

Kalimat yang tidak sesuai jika dipakai dalam karangan nonfiksi adalah ...space 

  1. Pendidikan merupakan landasan pokok pengembangan potensi peserta didik sebelum melanjutkan studi.space 

  2. Teori ini sedang diuji ulang di laboratorium agar tidak menimbulkan bias makna para pengkaji.space 

  3. Ketika kemaren kami ke kantornya, para karyawan membikin ulah dengan membakar bak di depan kantor.space 

  4. Disiplin positif menjadi acuan utama penegakan aturan di sekolah dan masyarakat.space 

  5. Iman dan takwa tidak boleh dibiarkan tanpa kendali guru agar karakter dan budaya siswa terjaga.space 

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space 

Iklan

Pembahasan

Karangan nonfiksi adalah karangan atau tulisan yang bersifat informatif. Kebenaran mengenai informasi, orang, atau peristiwa yang disampaikan harus dapat dipertanggungjawabkan oleh penulis. Ciri karangan nonfiksi di antaranya: Bahasa yang formal atau baku Bahasa yang denotatif atau lugas Isinya berkaitan dengan fakta Tulisannya bersifat ilmiah populer Isinya diambil dari yang sudah ada ataupun penemuan Oleh karena itu, yang tidak termasuk kutipan karangan nonfiksi adalah kalimat Ketika kemaren kami ke kantornya, para karyawan membikin ulah dengan membakar bak di depan kantor. Kalimat tersebut tidak memuat hal ilmiah dan informatis, bahasa yang digunakan tidak baku. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Karangan nonfiksi adalah karangan atau tulisan yang bersifat informatif. Kebenaran mengenai informasi, orang, atau peristiwa yang disampaikan harus dapat dipertanggungjawabkan oleh penulis. 

Ciri karangan nonfiksi di antaranya:

  1. Bahasa yang formal atau baku
  2. Bahasa yang denotatif atau lugas
  3. Isinya berkaitan dengan fakta
  4. Tulisannya bersifat ilmiah populer
  5. Isinya diambil dari yang sudah ada ataupun penemuan

Oleh karena itu, yang tidak termasuk kutipan karangan nonfiksi adalah kalimat Ketika kemaren kami ke kantornya, para karyawan membikin ulah dengan membakar bak di depan kantor. Kalimat tersebut tidak memuat hal ilmiah dan informatis, bahasa yang digunakan tidak baku.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Makna kata efektif dalam teks tersebut adalah ...

10

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia