Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan teks berikut!


Belajar merupakan proses pertukaran informasi antara pendidik dan peserta didik. Umumnya, proses pembelajaran dilakukan di sekolah. Tetapi, proses pembelajaran juga bisa dilakukan di rumah. Dalam hal ini, orang tua berperan sebagai pendidik. Maka dari itu, proses belajar bisa dilakukan tidak hanya di sekolah saja.space

Kalimat yang tidak efektif pada paragraf di atas adalah....

Kalimat yang tidak efektif pada paragraf di atas adalah....space

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kalimat yang tidak efektif pada paragraf di atas adalah kalimat nomor (3) yang berbunyi "Tetapi, proses pembelajaran juga bisa dilakukan di rumah".

kalimat yang tidak efektif pada paragraf di atas adalah kalimat nomor (3) yang berbunyi "Tetapi, proses pembelajaran juga bisa dilakukan di rumah".space

Iklan

Pembahasan

Kalimat tidak efektif adalah kalimat yang kurang mampu menyampaikan pesan dengan baik akibat terlalu bertele-tele dan kesalahan ejaan. Kalimat tidak efektif bisa dikenali dengan ciri-ciri sebagai berikut: Tidak memiliki subjek atau predikat. Terlalu panjang, cenderung bertele-tele. Kurang jelas dalam menyampaikan pesan. Berikut ini adalah analisis kalimat tidak efektif yang terdapat pada paragraf di atas, yaitu: Pada kalimat pertama yang berbunyi "Belajar merupakan proses pertukaran informasi antara pendidik dan peserta didik" merupakan kalimat efektif karena penulisan ejaannya sudah sesuai dengan PUEBI. Pada kalimat kedua yang berbunyi "Umumnya, proses pembelajaran dilakukan di sekolah" merupakan kalimat efektif karena penulisan ejaannya sudah sesuai dengan PUEBI. Pada kalimat ketiga yang berbunyi "Tetapi, proses pembelajaran juga bisa dilakukan di rumah" merupakan kalimat tidak efektif karena terdapat kesalahan dalam penulisan kata hubung "tetapi" yang diletakkan di awal kalimat, seharusnya kata hubung "tetapi " ditempatkan di tengah kalimat dan didahului dengan tanda koma. Pada kalimat keempat yang berbunyi "Dalam hal ini, orang tua berperan sebagai pendidik" merupakan kalimat efektif karena penulisan ejaannya sudah sesuai dengan PUEBI. Pada kalimat kelima yang berbunyi "Maka dari itu, proses belajar bisa dilakukan tidak hanya di sekolah saja.space" merupakan kalimat efektif karena penulisan ejaannya sudah sesuai dengan PUEBI. Dengan demikian, kalimat yang tidak efektif pada paragraf di atas adalah kalimat nomor (3) yang berbunyi "Tetapi, proses pembelajaran juga bisa dilakukan di rumah".

Kalimat tidak efektif adalah kalimat yang kurang mampu menyampaikan pesan dengan baik akibat terlalu bertele-tele dan kesalahan ejaan. Kalimat tidak efektif bisa dikenali dengan ciri-ciri sebagai berikut:

  • Tidak memiliki subjek atau predikat.
  • Terlalu panjang, cenderung bertele-tele.
  • Kurang jelas dalam menyampaikan pesan.

Berikut ini adalah analisis kalimat tidak efektif yang terdapat pada paragraf di atas, yaitu:

  • Pada kalimat pertama yang berbunyi "Belajar merupakan proses pertukaran informasi antara pendidik dan peserta didik" merupakan kalimat efektif karena penulisan ejaannya sudah sesuai dengan PUEBI.
  • Pada kalimat kedua yang berbunyi "Umumnya, proses pembelajaran dilakukan di sekolah" merupakan kalimat efektif karena penulisan ejaannya sudah sesuai dengan PUEBI.
  • Pada kalimat ketiga yang berbunyi "Tetapi, proses pembelajaran juga bisa dilakukan di rumah" merupakan kalimat tidak efektif karena terdapat kesalahan dalam penulisan kata hubung "tetapi" yang diletakkan di awal kalimat, seharusnya kata hubung "tetapi" ditempatkan di tengah kalimat dan didahului dengan tanda koma.
  • Pada kalimat keempat yang berbunyi "Dalam hal ini, orang tua berperan sebagai pendidik" merupakan kalimat efektif karena penulisan ejaannya sudah sesuai dengan PUEBI.
  • Pada kalimat kelima yang berbunyi "Maka dari itu, proses belajar bisa dilakukan tidak hanya di sekolah saja.space"  merupakan kalimat efektif karena penulisan ejaannya sudah sesuai dengan PUEBI.


Dengan demikian, kalimat yang tidak efektif pada paragraf di atas adalah kalimat nomor (3) yang berbunyi "Tetapi, proses pembelajaran juga bisa dilakukan di rumah".space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

43

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kesamaan bentuk kata yang digunakan dalam kalimat merupakan ciri kalimat efektif ....

20

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia