Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


(1) Secara umum, saya sebagai penanggap sepakat dengan alasan yang mengatakan bahwa game online memiliki dampak negatif. (2) Akan tetapi, alasan-alasan tersebut perlu dikaji secara akademis. (3) Banyak juga dampak positif yang diterima oleh anak dan lingkungannya jika mereka bermain game online secara proposional dan bertanggung jawab. (4) Untuk itu, para orang tua dalam memberikan arahan dan bimbingan tentang kewajiban belajar dan kesadaran pemenuhan hobi harus mempertimbangkan porsi masing-masing. (5) Penggunaan internet secara sehat sangat penting dan diperlukan. (6) Penyaluran hobi yang positif perlu terus didukung.space 

Kalimat yang menyatakan persetujuan terdapat pada kalimat nomor....

Kalimat yang menyatakan persetujuan terdapat pada kalimat nomor....space 

  1. (1)space 

  2. (2)space 

  3. (4)space 

  4. (6)space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

53

:

53

Klaim

Iklan

N. Novitasari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pakuan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang paling tepat adalah A.

jawaban yang paling tepat adalah A.space 

Pembahasan

Kalimat persetujuan adalah kalimat yang menyatakan sependapat dengan argumen lain. Kalimat yang menyatakan persetujuan terkandung dalam kalimat nomor satu. Hal tersebut dibuktikan melalui penegasan “saya sebagai penanggap sepakat…”. Oleh karena itu, jawaban yang paling tepat adalah A.

Kalimat persetujuan adalah kalimat yang menyatakan sependapat dengan argumen lain. Kalimat yang menyatakan persetujuan terkandung dalam kalimat nomor satu. Hal tersebut dibuktikan melalui penegasan “saya sebagai penanggap sepakat…”.

Oleh karena itu, jawaban yang paling tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

hasbi at

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Paragraf tersebut merupakan tanggapan yang berisi ....

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia