Iklan

Pertanyaan

Kalimat yang menyatakan keterangan tempat berikut ini adalah....

Kalimat yang menyatakan keterangan tempat berikut ini adalah....space 

  1. Belalang melihat pohon tua yang ada di hadapannya.space 

  2. Belalang merapikan sarangnya setiap bangun tidur.space 

  3. Dia menggeliat dan berkedip dari lubang pohon tua.space 

  4. . Burung Hantu Tua melirik ke arah belalang yang tak menghiraukannya.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

53

:

36

Klaim

Iklan

N. Novitasari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pakuan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Fabel merupakan sebuah prosa yang tokoh utamanya adalah hewan yang bertindak menyerupai manusia. Salah satu unsur fabel adalah latar. Latar dibagi menjadi tiga, yaitu latar tempat, waktu, dan suasana. Latar tempat menyatakan keterangan tempat. Kalimat yang menggunakan keterangan tempat ialah dia menggeliat dan berkedip dari lubang pohon tua . Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Fabel merupakan sebuah prosa yang tokoh utamanya adalah hewan yang bertindak menyerupai manusia. Salah satu unsur fabel adalah latar. Latar dibagi menjadi tiga, yaitu latar tempat, waktu, dan suasana. Latar tempat menyatakan keterangan tempat. Kalimat yang menggunakan keterangan tempat ialah dia menggeliat dan berkedip dari lubang pohon tua.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Muhamad Raihan Al Razaq

Makasih ❤️

Rara Rahayu

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan fabel berikut! Suatu hari, langit menjadi gelap dan hujan tiba-tiba mengguyur seluruh hutan. Rupanya, musim hujan sudah tiba. Semut dan tikus kembali ke sarangnya masing-masing. ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia