Iklan

Pertanyaan

Perhatikanlah ilustrasi berikut ini!


Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda, SMA Sekar Arum 1 akan mengadakan kegiatan lomba menulis esai dan cerpen antarsekolah. Untuk membiayai kegiatan tersebut, panitia harus menyusun proposal yang akan disampaikan kepada calon donatur untuk menghimpun dana.space 

Kalimat yang menunjukkan tujuan proposal yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah...

Kalimat yang menunjukkan tujuan proposal yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah...space 

  1. ...space 

  2. ...space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

04

:

39

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Proposal kegiatan merupakan sebuah rencana yang dituangkan ke dalam bentuk rancangan kerja . Proposal ini dibuat sebelum suatu kegiatan dilaksanakan untuk mendapatkan izin atau juga mencari sponsor acara. Tujuan dalam proposal berfungsi untuk mengarahkan dan memfokuskan aktivitas yang akan dilaksanakan . Kalimat yang menunjukkan tujuan proposal yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah: Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda, SMA Sekar Arum 1 akan mengadakan kegiatan lomba menulis esai dan cerpen antarsekolah. Kalimat tersebut mengarahkan dan memfokuskan aktivitas yang akan dilaksanakan , yaitu kegiatan lomba menulis esai dan cerpen antarsekolah .

Proposal kegiatan merupakan sebuah rencana yang dituangkan ke dalam bentuk rancangan kerja. Proposal ini dibuat sebelum suatu kegiatan dilaksanakan untuk mendapatkan izin atau juga mencari sponsor acara.

Tujuan dalam proposal berfungsi untuk mengarahkan dan memfokuskan aktivitas yang akan dilaksanakan.

Kalimat yang menunjukkan tujuan proposal yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah:

Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda, SMA Sekar Arum 1 akan mengadakan kegiatan lomba menulis esai dan cerpen antarsekolah. 

Kalimat tersebut mengarahkan dan memfokuskan aktivitas yang akan dilaksanakan, yaitu kegiatan lomba menulis esai dan cerpen antarsekolah.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!