Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kalimat yang menggunakan ragam baku adalah nomor ....

Kalimat yang menggunakan ragam baku adalah nomor ....space

  1. Kemaren ia jualan makanan di sekolah.space

  2. Saya berangkat ke Bali bersama kawan-kawan.space

  3. Harga tas ini sedikit agak mahal dibanding sepatu yang waktu itu.space

  4. Kasih tahu dulu, baru saya bilang sama kamu.space

  5. Saya lelah berulang kali kena tipu.space

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.space

Iklan

Pembahasan

Ragam bahasa terbagi menjadi dua, yaitu: Ragam baku, yaitu ragam bahasa yang oleh penuturnya dipandang sebagai ragam yang baik (mempunyai prestise tinggi), biasa dipakai di kalangan terdidik, dalam karya ilmiah, dalam suasana resmi, atau dalam surat resmi (misalnya surat-menyurat dinas, perundang-undangan, karangan teknis). Aturan penggunaan kata dalam ragam baku harus sesuai dengan EYD ( Ejaan yang Disempurnakan), PUEBI ( Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indoneisa) yang baik dan benar, dan bersumber kepada Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Ragam tidak baku, yaitu ragam bahasa yang tidak sesuai dengan kaidah bahasa yang ada. Ragam tidak baku biasanya digunakan dalam bahasa pergaulan sehari-hari, seperti ketika seseorang berbicara kepada teman, keluarga, dan sebagainya. Berikut ini adalah analisis penggunaan ragam baku yang benar pada setiap pilihan jawaban, yaitu: Kalimat pada pilihan A yang berbunyi "Kemaren ia jualan makanan di sekolah." termasuk ragam tidak baku karena terdapat penggunaan kata yang tidak sesuai dengan KBBI, yaitu pada kata "kemaren" seharusnya "kemarin". Kalimat pada pilihan B yang berbunyi "Saya berangkat ke Bali bersama kawan-kawan." termasuk ragam baku karena bahasa yang digunakan sudah sesuai dengan EYD serta PUEBI. Kalimat pada pilihan C yang berbunyi "Harga tas ini sedikit agak mahal dibanding sepatu yang waktu itu." termasuk ragam tidak baku karena terdapat penggunaan kata yang rancu seperti kata "agak" seharusnya dihilangkan. Kalimat pada pilihan D yang berbunyi "Kasih tahu dulu, baru saya bilang sama kamu." termasuk ragam tidak baku karena terdapat penggunaan kata yang rancu seperti kata "kasih tahu" seharusnya "beri tahu". Kalimat pada pilihan E yang berbunyi "Saya lelah berulang kali kena tipu." termasuk ragam tidak baku karena terdapat penggunaan kata yang rancu, yaitu pada kata "kena tipu" seharusnya "tertipu" Berdasarkan analisis di atas, maka kalimat yang menggunakan ragam baku adalah nomor 2 tepatnya pada kalimat pilihan B yang berbunyi "Saya berangkat ke Bali bersama kawan-kawan." Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Ragam bahasa terbagi menjadi dua, yaitu:

  1. Ragam baku, yaitu ragam bahasa yang oleh penuturnya dipandang sebagai ragam yang baik (mempunyai prestise tinggi), biasa dipakai di kalangan terdidik, dalam karya ilmiah, dalam suasana resmi, atau dalam surat resmi (misalnya surat-menyurat dinas, perundang-undangan, karangan teknis). Aturan penggunaan kata dalam ragam baku harus sesuai dengan EYD ( Ejaan yang Disempurnakan), PUEBI ( Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indoneisa) yang baik dan benar, dan bersumber kepada Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).
  2. Ragam tidak baku, yaitu ragam bahasa yang tidak sesuai dengan kaidah bahasa yang ada. Ragam tidak baku biasanya digunakan dalam bahasa pergaulan sehari-hari, seperti ketika seseorang berbicara kepada teman, keluarga, dan sebagainya.

Berikut ini adalah analisis penggunaan ragam baku yang benar pada setiap pilihan jawaban, yaitu:

  1. Kalimat pada pilihan A yang berbunyi "Kemaren ia jualan makanan di sekolah." termasuk ragam tidak baku karena terdapat penggunaan kata yang tidak sesuai dengan KBBI, yaitu pada kata "kemaren" seharusnya "kemarin".
  2. Kalimat pada pilihan B yang berbunyi "Saya berangkat ke Bali bersama kawan-kawan." termasuk ragam baku karena bahasa yang digunakan sudah sesuai dengan EYD serta PUEBI.
  3. Kalimat pada pilihan C yang berbunyi "Harga tas ini sedikit agak mahal dibanding sepatu yang waktu itu." termasuk ragam tidak baku karena terdapat penggunaan kata yang rancu seperti kata "agak" seharusnya dihilangkan.
  4. Kalimat pada pilihan D yang berbunyi "Kasih tahu dulu, baru saya bilang sama kamu." termasuk ragam tidak baku karena terdapat penggunaan kata yang rancu seperti kata "kasih tahu" seharusnya "beri tahu".
  5. Kalimat pada pilihan E yang berbunyi "Saya lelah berulang kali kena tipu." termasuk ragam tidak baku karena terdapat penggunaan kata yang rancu, yaitu pada kata "kena tipu" seharusnya "tertipu"

Berdasarkan analisis di atas, maka kalimat yang menggunakan ragam baku adalah nomor 2 tepatnya pada kalimat pilihan B yang berbunyi "Saya berangkat ke Bali bersama kawan-kawan."


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

75

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Ragam bahasa yang digunakan dalam debat adalah ragam bahasa ilmiah. Di bawah ini yang bukan merupakan ciri ragam bahasa ilmiah adalah....

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia