Iklan

Pertanyaan

Kalimat yang menggunakan kata baku berikut ini adalah….

Kalimat yang menggunakan kata baku berikut ini adalah….

  1. Cici Si Cicak yang cerdik rajin membantu neneknya karna ia anak yang rajin.space

  2. Si Belalang tidak tahu bahwa Si Burung Hantu Tua telah menjebaknya.space

  3. Ibu kodok menganggap anaknya sebagai anugrah Tuhan yang sangat berharga.space

  4. Burung Hantu yang bijak berpikir bahwa tak ada gunanya berdebat.space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

00

:

49

Klaim

Iklan

S. Nurjannah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.space

Pembahasan

Kata baku adalah kata yang cara pengucapan atau penulisannya sesuai dengan kaidah yang dibakukan. Kaidah yang dimaksud berupa Ejaan Bahasa Indonesia, tata bahasa baku, dan Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pada kalimat Cici Si Cicak yang cerdik rajin membantu neneknya karna ia anak yang rajin terdapat kata tidak baku karna , kata baku sesuai KBBI adalah karena . Pada kalimat Si Belalang tidak tahu bahwa Si Burung Hantu Tua telah menjebaknya terdapat kata baku tahu . Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, tahu bermakna mengerti sesudah melihat (menyaksikan, mengalami, dan sebagainya). Pada kalimat Ibu kodok menganggap anaknya sebagai anugrah Tuhan yang sangat berharga terdapat kata anugrah yaitu kata tidak baku dari anugerah . Pada kalimat Burung Hantu yang bijak berpikir bahwa tak ada gunanya berdebat. Kata tak merupakan bentuk terikat dari kata tidak . Dengan demikian, kalimat yang menggunakan kata baku berikut ini adalah Si Belalang tidak tahu bahwa Si Burung Hantu Tua telah menjebaknya. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Kata baku adalah kata yang cara pengucapan atau penulisannya sesuai dengan kaidah yang dibakukan. Kaidah yang dimaksud berupa Ejaan Bahasa Indonesia, tata bahasa baku, dan Kamus Besar Bahasa Indonesia.

Pada kalimat Cici Si Cicak yang cerdik rajin membantu neneknya karna ia anak yang rajin terdapat kata tidak baku karna, kata baku sesuai KBBI adalah karena. Pada kalimat Si Belalang tidak tahu bahwa Si Burung Hantu Tua telah menjebaknya terdapat kata baku tahu. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, tahu bermakna mengerti sesudah melihat (menyaksikan, mengalami, dan sebagainya). Pada kalimat Ibu kodok menganggap anaknya sebagai anugrah Tuhan yang sangat berharga terdapat kata anugrah yaitu kata tidak baku dari anugerah. Pada kalimat Burung Hantu yang bijak berpikir bahwa tak ada gunanya berdebat. Kata tak merupakan bentuk terikat dari kata tidak.
Dengan demikian, kalimat yang menggunakan kata baku berikut ini adalah Si Belalang tidak tahu bahwa Si Burung Hantu Tua telah menjebaknya.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Penulisan kata sapaan yang tepat adalah ...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia