Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kalimat yang memuat konjungsi temporal yang tepat adalah ...

Kalimat yang memuat konjungsi temporal yang tepat adalah ...undefined 

  1. Ketua MUI mengatakan bahwa hilal sudah terlihat pada hari ini.undefined 

  2. Polisi lalu lintas menilang pengendara motor jika tidak mengenakan helm.undefined 

  3. Pemberlakuan sistem ganjil-genap sudah diterapkan sejak dua hari lalu.undefined 

  4. Ahli zoologi mengungkapkan bahwa timnya telah menemukan ikan spesies baru di Indonesia.undefined 

Iklan

A. Nurfathia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Konjungsi temporal adalah kata penghubung yang menandai keterangan waktu . Konjungsi temporal terkait dengan pola penyajian berita yang umumnya mengikuti pola kronologis atau sesuai urutan waktu. Dengan demikian, kalimat yang menggunakan konjungsi temporal terdapat pada pilihan C pada kata sejak . Sementara, kalimat pada pilihan jawaban A dan D memuat konjungsi penerang atau penjelas yang dibuktikan pada kata bahwa . Sementara, kalimat pada pilihan jawaban B memuat konjungsi persayaratan yang ditandai dengan kata jika . Jadi, jawaban yang tepat adalah C .

Konjungsi temporal adalah kata penghubung yang menandai keterangan waktu. Konjungsi temporal terkait dengan pola penyajian berita yang umumnya mengikuti pola kronologis atau sesuai urutan waktu. Dengan demikian, kalimat yang menggunakan konjungsi temporal terdapat pada pilihan C pada kata sejak. Sementara, kalimat pada pilihan jawaban A dan D memuat konjungsi penerang atau penjelas yang dibuktikan pada kata bahwa. Sementara, kalimat pada pilihan jawaban B memuat konjungsi persayaratan yang ditandai dengan kata jika.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu kalimat yang menggunakan konjungsi temporal adalah ...

3

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia