Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan cerpen berikut ini!


Pagi begitu cepat. Matahari di ufuk timur nampak kemerahan. lndah sekali. Kania dan Obit sudah siap dengan segala peralatan yang dibutuhkan. Peralatan yang kira-kira hanya merepotkan kami tinggal di tenda perkemahan. Kami tidak ingin memperberat tas dengan benda tidak dibutuhkan. Sekitar seperenambelas jalan, Kania sudah kelelahan. Aku dan Obit pun demikian. Namun, wajah Kania sudah dibanjiri ribuan tetes peluh. Obit mencoba menyemangati sahabatnya itu. Aku kembali melihat sebuah ketulusan dari persahabatan keduanya. Persahabatan dua anak kecil yang aku kagumi, aku harus belajar dari mereka. Belajar tidak menuntut ruang dan waktu, bukan? Belajar pada orang yang lebih muda apa salahnya?space  

Kalimat yang digarisbawahi menunjukkan majas ....

Kalimat yang digarisbawahi menunjukkan majas ....space  

  1. hiperbolaspace  

  2. similespace  

  3. personifikasispace  

  4. sarkasmespace  

Iklan

N. Hayati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A. space 

Iklan

Pembahasan

Majas adalah salah satu bentuk gaya bahasa untuk mendapatkan suasana dalam sebuah kalimat agar semakin hidup. Mudahnya bisa kita pahami bahwa majas itu bisa menjadi ungkapan yang bisa menghidupkan suatu kalimat. Majas melakukan penyimpangan dari makna dari suatu kata yang biasa digunakan. kalimat wajah Kania sudah dibanjiri ribuan tetes peluh merupakan majas hiperbola. Majas hiperbola termasuk dalam majas perbandingan. Majas hiperbola adalah majas yang merupakan ungkapan yang berlebihan dan tidak masuk akal. Frasa ribuan tetes peluh menunjukkan sebuah ungkapan yang berlebihan dan tidak masuk akal. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A .

Majas adalah salah satu bentuk gaya bahasa untuk mendapatkan suasana dalam sebuah kalimat agar semakin hidup. Mudahnya bisa kita pahami bahwa majas itu bisa menjadi ungkapan yang bisa menghidupkan suatu kalimat. Majas melakukan penyimpangan dari makna dari suatu kata yang biasa digunakan.

kalimat wajah Kania sudah dibanjiri ribuan tetes peluh merupakan majas hiperbola. Majas hiperbola termasuk dalam majas perbandingan. Majas hiperbola adalah majas yang merupakan ungkapan yang berlebihan dan tidak masuk akal. Frasa ribuan tetes peluh menunjukkan sebuah ungkapan yang berlebihan dan tidak masuk akal. 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah Aspace 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

45

Petrus Payonng Mudamakin

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan jenis majas berikut! litotes pleonasme inversi alegori metonimia retoris Berdasarkan jenis majas di atas, yang termasuk majas perbandingan terdapat pada nomor …...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia