Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


Rumah bambu itu cukup jauh masuk dari jalan utama. Selain sempit sekali (3 x 3,5 meter) rumah itu juga sangat sederhana. Sebuah dipan lengkap dengan kelambu anti nyamuk dan kipas angin kecil tertata apa adanya. [ .... ] Kursi itu biasa digunakan Sudiharjo melihat-lihat sekitar rumah. Satu peralatan lagi yang selalu dekat dengan Sudiharjo adalah pispot dan alat bantu jalan (kerk). Semua peralatan tersebut harus selalu tersedia agar Sudiharjo dapat beraktivitas.space 

Kalimat tepat untuk melengkapi bagian rumpang paragraf deskripsi tersebut adalah ...

Kalimat tepat untuk melengkapi bagian rumpang paragraf deskripsi tersebut adalah ...space 

  1. Sebuah kursi roda tergeletak di luar kamar.space 

  2. Sebuah kursi roda teronggok di luar kamar.space 

  3. Sebuah kursi roda diletakkan di luar kamar.space 

  4. Sebuah kursi roda didudukkan di luar kamar.space 

Iklan

N. Fatimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Iklan

Pembahasan

Teks deskripsi adalah teks yang melukiskan suatu objek dengan rangkaian kata-kata yang dapat merangsang indra pembaca. Artinya, penulis menginginkan agar pembaca dapat melihat, mendengar, dan merasakan melaluitulisan yang ditulisnya. Pada kalimat "Kursi itubiasa digunakan Sudiharjo melihat-lihat sekitar rumah." terdapat kata rujukan 'itu' yang berarti kalimat sebelumnya menjelaskan kursi yang bisa digunakan untuk melihat sekitar rumah. Jadi, kalimat yang tepat untukmelengkapi bagian rumpang paragraf deskripsi tersebut adalah "Sebuah kursi roda teronggok di luar kamar". Pemilihan kata 'teronggok' lebih tepat karenalebih menimbulkan kesan berbeda. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B .

Teks deskripsi adalah teks yang melukiskan suatu objek dengan rangkaian kata-kata yang dapat merangsang indra pembaca. Artinya, penulis menginginkan agar pembaca dapat melihat, mendengar, dan merasakan melalui tulisan yang ditulisnya.

Pada kalimat "Kursi itu biasa digunakan Sudiharjo melihat-lihat sekitar rumah." terdapat kata rujukan 'itu' yang berarti kalimat sebelumnya menjelaskan kursi yang bisa digunakan untuk melihat sekitar rumah. Jadi, kalimat yang tepat untuk melengkapi bagian rumpang paragraf deskripsi tersebut adalah "Sebuah kursi roda teronggok di luar kamar". Pemilihan kata 'teronggok' lebih tepat karena lebih menimbulkan kesan berbeda.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

88

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagian struktur teks deskripsi yang menjelaskan pengklasifikasian objek yang dideskripsikan dan pengklasifikasian dijelaskan secara lebih rinci dengan memberikan gambaran-gambaran yang jelas disebut ....

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia