Iklan

Pertanyaan

Kalimat tanggapan perjalanan teman yang wajar dan baik adalah….

Kalimat tanggapan perjalanan teman yang wajar dan baik adalah…. 

  1. Laporan perjalanan itu sangat buruk dan tidak pantas disampaikan di forum yang terhormat ini.undefined 

  2. Baru kali ini melihat laporan perjalanan yang sangat hebat dan menggetarkan.undefined 

  3. Alangkah nekadnya ia menyampaikan laporan perjalanan yang tampak seperti cerpen murahan ini.undefined 

  4. Laporan perjalanan ini sebenarnya cukup lengkap dan bagus, namun penulis kurang mendalam dan kurang dalam mengulas kehidupan masyarakat setempat.undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

48

:

40

Klaim

Iklan

N. Fatimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Tanggapan yang wajar dan baik adalah sambutan terhadap ucapan (kritik, komentar, dan sebagainya) yang disampaikan sebagaimana mestinyadengan bahasa yang baik. Pernyataan dalam opsi A disampaikan dengan bahasa yang kurang santundengan menggunakan kata sangat buruk dan tidak pantas. Pernyataan dalam opsi B menggunakan kata yang kurang tepat yaitu sangat hebat dan menggetarkan dengan kesan melebihkan keadaan yang tidak semestinya. Pernyataan dalam opsi C menggunakan bahasa yang kurang santun dengan memilih kata nekad dan murahan. S edangkan pernyataan di opsi D disampaikan dengan jelas dan menggunakan bahasa yang baik. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D .

Tanggapan yang wajar dan baik adalah sambutan terhadap ucapan (kritik, komentar, dan sebagainya) yang disampaikan sebagaimana mestinya dengan bahasa yang baik. Pernyataan dalam opsi A disampaikan dengan bahasa yang kurang santun dengan menggunakan kata sangat buruk dan tidak pantas. Pernyataan dalam opsi B menggunakan kata yang kurang tepat yaitu sangat hebat dan menggetarkan dengan kesan melebihkan keadaan yang tidak semestinya. Pernyataan dalam opsi C menggunakan bahasa yang kurang santun dengan memilih kata nekad dan murahan. Sedangkan pernyataan di opsi D disampaikan dengan jelas dan menggunakan bahasa yang baik.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Lut Fi

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Pustakawan harus mempunyai kemampuan manajemen yang baik, menguasai teknik berorganisasi, dan pengetahuan yang luas tentang buku-buku dan bahan-bahan pustaka lainnya. Akan tetapi, hal itu belum tentu ...

6

3.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia