Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan saran berikut dalam diskusi!


Saya kira, pembinaan tentang kebersihan tidak perlu diadakan terus-menerus. Sebab, masyarakat sudah sadar akan kewajiban dan tanggung jawabnya.space 

Kalimat sanggahan yang logis terhadap saran tersebut adalah ....

Kalimat sanggahan yang logis terhadap saran tersebut adalah ....space 

  1. Saya tidak setuju karena pendapat penyaji terlalu teoritis.space 

  2. Saya kurang sependapat dengan penyaji karena pendapatnya terlalu mengada-ada.space 

  3. Saya tidak setuju dengan penyaji karena pendapatnya sulit dibuktikan.space 

  4. Saya kurang sependapat dengan penyaji karena kenyataannya tidak sepenuhnya demikian.space 

  5. Saya menolak pendapat penyaji karena masalah yang dibahas tidak masuk akal.space 

Iklan

K. Khoirunnisa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Iklan

Pembahasan

Kalimat sanggahan logis adalah kalimatsanggahan yang bersifat masuk akal dantidak mengada-ada. Kalimat sanggahan yang logis terhadap sarantersebut adalah Saya kurang sependapatperdengan penyaji karena kenyataannya tidaksepenuhnya demikian. Kalimat tersebut merupakan sanggahan yang didasarkan pada pengamatan yang sudah terjadi di lapangan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Kalimat sanggahan logis adalah kalimat sanggahan yang bersifat masuk akal dan tidak mengada-ada.

Kalimat sanggahan yang logis terhadap saran tersebut adalah Saya kurang sependapat perdengan penyaji karena kenyataannya tidak sepenuhnya demikian. Kalimat tersebut merupakan sanggahan yang didasarkan pada pengamatan yang sudah terjadi di lapangan.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tanggapan penolakan di bawah ini yang tepat adalah ...

172

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia