Iklan

Pertanyaan

SD KARTINI akan mengadakan pentas seni dalam rangka tutup tahun. Acara itu rencananya akan diahiri oleh seluruh orang tua siswa dan beberapa pejabat pemerintah. Kepala sekolah akan memberikan sambutan. Sambutan itu isinya ucapan terimakasih atas kepercayaan masyarakat kepada sekolah dan permohonan restu dan dukungan untuk kemajuan SD KARTINI di masa mendatang.undefined

Kalimat penutup pidato yang sesuai dengan bacaan di atas adalah ....

Kalimat penutup pidato yang sesuai dengan bacaan di atas adalah ....

  1. Kemajuan sekolah ini tentu tidak lepas dari bantuan dan dukungan dari seluruh orang tua dan masyarakat. Demikian yang akan saya sampaikan kepada Bapak dan Ibu Wali Siswa serta para tamu undangan yang sudah berkenan hadir.undefined

  2. Hadirin yang saya hormati marilah kita bersyukur karena kita sudah bisa menggelar acara iniundefined

  3. Demikian yang dapat saya sampaikan, mohon maaf bila ada salah kataundefined

  4. Pertama-tama marilah kita panjatkan Puji Syukur Kehadirat Allah SWTundefined

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

46

:

17

Klaim

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined

Pembahasan

Pembahasan
lock

Struktur teks pidato terdiri dari: Pembukaan pidato yang berisikan tentang salam pembuka, ucapan penghormatan, ucapan syukur, dan merupakan pengantar ke topik utama. Isi pidato yang berisikan hal-hal penting yang akan disampaikan. Penutup pidato yang berisikan kesimpulan dari hal yang disampaikan, harapan, permintaan maaf jika terjadi kesalahaan saat menyampaikan suatu hal, dan salam penutup. Berikut analisis pilihan setiap jawaban: Kalimat pada pilihan A berisikan tentang kesimpulan dari hal yang disampaikan serta terdapat ucapan salam penutup, sehingga termasuk ke dalam struktur kalimat penutup yang lengkap dan sesuai dengan teks yang disajikan. Kalimat pada pilihan B berisikan tentang ucapan penghormatan sehingga termasuk ke dalam struktur pembukaan. Kalimat pada pilihan C berisikan tentang salam penutup dan ucapan permintaan maaf, sehingga termasuk ke dalam struktur kalimat penutup namun masih belum lengkap dan sesuai isinya dengan teks yang disajikan. Kalimat pada pilihan D, berisikan tentang ucapan syukur, sehingga termasuk ke dalam struktur pembukaan. Oleh karena itu, kalimat penutup pidato yang sesuai dengan bacaan tersebut adalah "Kemajuan sekolah ini tentu tidak lepas dari bantuan dan dukungan dari seluruh orang tua dan masyarakat. Demikian yang akan saya sampaikan kepada Bapak dan Ibu Wali Siswa serta para tamu undangan yang sudah berkenan hadir". Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Struktur teks pidato terdiri dari:

  1. Pembukaan pidato yang berisikan tentang salam pembuka, ucapan penghormatan, ucapan syukur, dan merupakan pengantar ke topik utama.
  2. Isi pidato yang berisikan hal-hal penting yang akan disampaikan.
  3. Penutup pidato yang berisikan kesimpulan dari hal yang disampaikan, harapan, permintaan maaf jika terjadi kesalahaan saat menyampaikan suatu hal, dan salam penutup.


Berikut analisis pilihan setiap jawaban:

  • Kalimat pada pilihan A berisikan tentang kesimpulan dari hal yang disampaikan serta terdapat ucapan salam penutup, sehingga termasuk ke dalam struktur kalimat penutup yang lengkap dan sesuai dengan teks yang disajikan.
  • Kalimat pada pilihan B berisikan tentang ucapan penghormatan sehingga termasuk ke dalam struktur pembukaan.
  • Kalimat pada pilihan C berisikan tentang salam penutup dan ucapan permintaan maaf, sehingga termasuk ke dalam struktur kalimat penutup namun masih belum lengkap dan sesuai isinya dengan teks yang disajikan.
  • Kalimat pada pilihan D, berisikan tentang ucapan syukur, sehingga termasuk ke dalam struktur pembukaan.

Oleh karena itu, kalimat penutup pidato yang sesuai dengan bacaan tersebut adalah "Kemajuan sekolah ini tentu tidak lepas dari bantuan dan dukungan dari seluruh orang tua dan masyarakat. Demikian yang akan saya sampaikan kepada Bapak dan Ibu Wali Siswa serta para tamu undangan yang sudah berkenan hadir".


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Ucapan terima kasih, permintaan maaf, dan salam penutup terdapat pada bagian .....

12

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia