Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan paragraf berikut!


(1) Kemacetan telah menjadi hal yang sangat biasa di Kota Jakarta. (2) Kemacetan ini disebabkan oleh banyak faktor. (3) Pertama, tidak seimbangnya jumlah kendaraan dengan luasnya jalan yang ada di Jakarta. (4) Kedua, kedisiplinan yang kurang dari semua pengguna jalan raya. (5) Ketiga, munculnya tempat-tempat yang dapat mengganggu lalu lintas, seperti rel kereta api, pasar, dan halte yang tidak difungsikan. (6) Yang terakhir, kurangnya ketegasan aparat yang berwenang untuk menindak para pelanggar lalu lintas.

Sumber: http://www.satubahasa.com/2016/04/contoh-paragraf-deduktif-beserta-pengertiannya.html, dengan penyesuaianundefined 

Kalimat penjelas pada paragraf tersebut ditandai nomor ....

Kalimat penjelas pada paragraf tersebut ditandai nomor .... 

  1. (1), (2), (4), (3), (5)undefined 

  2. (1), (2), (4), (3), (6)undefined 

  3. (1), (2), (3), (4), (5) undefined 

  4. (2), (3), (4), (5), (6)undefined 

  5. (2), (3), (4), (5), (1)undefined 

Iklan

U. Yuliani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gunadarma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Kalimat penjelasadalahkalimat-kalimatyang bersifat khusus dan berfungsi untuk mengembangkan gagasan utama pada sebuah paragraf. Untuk mempermudah menemukan kalimat penjelas, maka sebelumnya harus menemukan kalimat utama. Pada paragraf di atas kalimat utama terletak pada awal paragraf yaitu kemacetan telah menjadi hal yang sangat biasa di Kota Jakarta . Kalimat setelahnya menjelaskan tentang kemacetan dan faktor-faktornya. Maka kalimat selain kalimat utama tersebut adalah kalimat penjelas yaitu kalimat no 2, 3, 4, 5, dan 6. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Kalimat penjelas adalah kalimat-kalimat yang bersifat khusus dan berfungsi untuk mengembangkan gagasan utama pada sebuah paragraf. Untuk mempermudah menemukan kalimat penjelas, maka sebelumnya harus menemukan kalimat utama. Pada paragraf di atas kalimat utama terletak pada awal paragraf yaitu kemacetan telah menjadi hal yang sangat biasa di Kota Jakarta. Kalimat setelahnya menjelaskan tentang kemacetan dan faktor-faktornya. Maka kalimat selain kalimat utama tersebut adalah kalimat penjelas yaitu kalimat no 2, 3, 4, 5, dan 6.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Ide pokok paragraf tersebut adalah ...

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia