Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermatilah kalimat di bawah ini!

Achmad Zaky lahir di Sragen, Jawa Tengah, 24 Agustus 1986.undefined 

Kalimat di atas termasuk ke dalam struktur biografi bagian....

Kalimat di atas termasuk ke dalam struktur biografi bagian.... 

  1. orientasiundefined 

  2. reorientasiundefined 

  3. rangkatan peristiwaundefined 

  4. sudut pandangundefined 

  5. eksposisiundefined 

Iklan

M. Rozalina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Teks biografi adalahkarya sastra Indonesia yang mengulas perjalanan seorang tokoh yang dianggap mampu memberikan inspirasi kepada masyarakat. Struktur teks biografi terbagi menjadi 3 bagian, diantaranya ialah: Orientasi Orientasi ialah sebuah bagian yang mana menerangkan atau menjelaskan tentang pengenalan-pengenalan para tokoh yang didalamnya berisikan mengenai tokoh yang sedang dikisahkan atau sedang diceritakan didalam biografi tersebut. Kejadian atau Peristiwa dan Masalah Pada bagian kejadian atau peristiwa ini ialah bagian-bagian atau aspek yang didalamnya berisikan mengenai suatu kejadian atau peristiwa yang sudah pernah didapati oleh seseorang. Termasuk juga di dalamnya berisikan mengenai masalah-masalah yang pernah ia hadapi dalam menggapai suatu tujuan dan juga impian-impian dalam kehidupannya Persoalan yang sangat menarik, mengagumkan, mengesankan, dan juga menyedihkan yang pernah didapati oleh seseorang tokoh yang dibahas atau diceritakan didalam bagian ini. Reorientasi Reorintasi ialah bagian penutup dalam biografi. Aspek ini didalamnya berisikan mengenai pandangan penulis kepada para tokoh yang sedang dikisahkan dalam biografi tersebut. Reorientasi ini memiliki sifat opsional, yang mana artinya ialah bagian ini boleh dicantumkan atau boleh juga untuk tidak dicantumkan. Analisi struktur teks biografi: "Achmad Zaky lahir di Sragen, Jawa Tengah, 24 Agustus 1986." Kalimat tersebut termasuk ke dalam struktur teks biografi bagian orientasi. Bagian orientasi biografimenjelaskan tentang pengenalan-pengenalan para tokoh yang di dalamnya berisikan mengenai tokoh yang sedang dikisahkan atau sedang diceritakan di dalam biografi. Dapat dilihat dengan jelas, kalimat tersebut menjelaskan mengenai biodata tokoh bernama Achmad Zaky, berupa tempat dan tanggal lahir tokoh. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Teks biografi adalah karya sastra Indonesia yang mengulas perjalanan seorang tokoh yang dianggap mampu memberikan inspirasi kepada masyarakat.

Struktur teks biografi terbagi menjadi 3 bagian, diantaranya ialah:

  1. Orientasi
    Orientasi ialah sebuah bagian yang mana menerangkan atau menjelaskan tentang pengenalan-pengenalan para tokoh yang didalamnya berisikan mengenai tokoh yang sedang dikisahkan atau sedang diceritakan didalam biografi tersebut.
  2. Kejadian atau Peristiwa dan Masalah
    Pada bagian kejadian atau peristiwa ini ialah bagian-bagian atau aspek yang didalamnya berisikan mengenai suatu kejadian atau peristiwa yang sudah pernah didapati oleh seseorang. Termasuk juga di dalamnya berisikan mengenai masalah-masalah yang pernah ia hadapi dalam menggapai suatu tujuan dan juga impian-impian dalam kehidupannya Persoalan yang sangat menarik, mengagumkan, mengesankan, dan juga menyedihkan yang pernah didapati oleh seseorang tokoh yang dibahas atau diceritakan didalam bagian ini.
  3. Reorientasi
    Reorintasi ialah bagian penutup dalam biografi. Aspek ini didalamnya berisikan mengenai pandangan penulis kepada para tokoh yang sedang dikisahkan dalam biografi tersebut. Reorientasi ini memiliki sifat opsional, yang mana artinya ialah bagian ini boleh dicantumkan atau boleh juga untuk tidak dicantumkan.

Analisi struktur teks biografi:

"Achmad Zaky lahir di Sragen, Jawa Tengah, 24 Agustus 1986."

Kalimat tersebut termasuk ke dalam struktur teks biografi bagian orientasi. Bagian orientasi biografi menjelaskan tentang pengenalan-pengenalan para tokoh yang di dalamnya berisikan mengenai tokoh yang sedang dikisahkan atau sedang diceritakan di dalam biografi. Dapat dilihat dengan jelas, kalimat tersebut menjelaskan mengenai biodata tokoh bernama Achmad Zaky, berupa tempat dan tanggal lahir tokoh.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

48

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah teks biografi berikut! Kemudian, tentukan struktur teksnya! R.A. Kartini, Tokoh Emansipasi Wanita Raden Ajeng Kartini lahir pada 21 April 1879 di Kota Jepara, Jawa Tengah. la anak se...

227

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia