Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kalimatberikut yang menggunakan konjungsi sebab-akibat adalah …

Kalimat berikut yang menggunakan konjungsi sebab-akibat adalah … 

  1. Salah satu kelemahan pupuk anorganik adalah dapat mencemari tanah.undefined 

  2. Pupuk organik bagus karena mampu mengurai unsur hara dalam tanah.undefined 

  3. Ayo galakkan penggunaan pupuk organik di kalangan petani.undefined 

  4. Pupuk organik adalah pupuk yang berasal dari tanaman.undefined 

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.undefined 

Iklan

Pembahasan

Konjungsi sebab-akibat adalahkonjungsi yang menjelaskan apakah suatu peristiwa atau kejadian terjadi karena sebab tertentu, contohnya karena dan sebab . Berikut ini adalah analisis kalimat yang termasuk konjungsi sebab-akibat, yaitu: Pilihan A tidak tepat karena tidak memiliki konjungsi/kata hubung sebab-akibat. Opsi ini hanya menerangkan definisi. Pilihan B tepat karena dalam kalimat terdapat konjungsi "karena" yang menerangkan sebab-akibat. Pilihan C tidaktepat karenatidak memiliki konjungsi/kata hubung sebab-akibat. Opsi ini menekankan padakalimat ajakan/persuasif. Pilihan D tidak tepat karena hanya menerangkan definisi. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Konjungsi sebab-akibat adalah konjungsi yang menjelaskan apakah suatu peristiwa atau kejadian terjadi karena sebab tertentu, contohnya karena dan sebab.

Berikut ini adalah analisis kalimat yang termasuk konjungsi sebab-akibat, yaitu:

  • Pilihan A tidak tepat karena tidak memiliki konjungsi/kata hubung sebab-akibat. Opsi ini hanya menerangkan definisi.
  • Pilihan B tepat karena dalam kalimat terdapat konjungsi "karena" yang menerangkan sebab-akibat.
  • Pilihan C tidak tepat karena tidak memiliki konjungsi/kata hubung sebab-akibat. Opsi ini menekankan pada kalimat ajakan/persuasif.
  • Pilihan D tidak tepat karena hanya menerangkan definisi.


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

39

Mrcl Syaa

Mudah dimengerti

Muhammad Aditya Maulana

Makasih ❤️

Nabila

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada penggalan teks di atas, konjungsi yang digunakan adalah ....

12

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia