Iklan

Pertanyaan

Jurnal pembalik yang disusun Salindra fotografi setelah penutupan periode 31 Januari 2021 sebagai berikut Kesimpulan tepat berdasarkan penyusunan jurnal pembalik tersebut adalah ....

Jurnal pembalik yang disusun Salindra fotografi setelah penutupan periode 31 Januari 2021 sebagai berikut
 

 


Kesimpulan tepat berdasarkan penyusunan jurnal pembalik tersebut adalah ....space 

  1. Salindra fotografi menerima pendapatan sewa sebesar Rp5.300.000,00space 

  2. Salindra fotografi membayar sewa dibayar dimuka sebesar Rp5.300.000,00space 

  3. asuransi yang belum dibayar hingga akhir periode akuntansi sebesar Rp18.000.000,00space 

  4. asuransi yang telah menjadi beban selama satu periode akuntansi sebesar Rp18.000.000,00space 

  5. Salindra fotografi telah membayarkan gaji karyawan sebesar Rp8.000.000,00space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

17

:

23

:

18

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan yang tepat adalah D.

pilihan yang tepat adalah D.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jawaban yang tepat D. Jurnal pembalik adalah jurnal untuk membalikkan akun penyesuaian tertentu pada awal periode berikutnya, seperti: Beban dibayar di muka yang dicatat sebagai beban Beban yang masih harus dibayar Pendapatan diterima di muka yang dicatat sebagai pendapatan Pendapatan yang masih harus diterima Untuk menyelesaikan soal tersebut, maka jurnal dalam soal harus kita balikkan kembali ke posisi jurnal penyesuaian menjadi sebagai berikut. Analisis setiap opsi berdasarkan jurnal penyesuaian tersebut: A.Salindra fotografi menerima pendapatan sewa sebesar Rp5.300.000,00 Salah, pendapatan sewa yang diterima berarti posisi pendapatan dikredit sementara jurnal penyesuaiannya menunjukan posisi pendapatan sewa di debit. B.Salindra fotografi membayar sewa dibayar di muka sebesar Rp5.300.000,00 Salah, tidak ada akun terkait sewa dibayar di muka pada jurnal penyesuaian. C.Asuransi yang belum dibayar hingga akhir periode akuntansi sebesar Rp18.000.000,00 Salah, tida ada akun utang asuransi pada jurnal penyesuaian. D.Asuransi yang telah menjadi beban selama satu periode akuntansi sebesar Rp18.000.000,00 Benar , pada no. 1 jurnal penyesuaian nilai beban asuransi adalah sebesar Rp18.000.000,00. E.Salindra fotografi telah membayarkan gaji karyawan sebesar Rp8.000.000,00 Salah, tidak ada jurnal kas keluar (K) atas pembayaran beban gaji. Jadi, pilihan yang tepat adalah D.

Jawaban yang tepat D.

Jurnal pembalik adalah jurnal untuk membalikkan akun penyesuaian tertentu pada awal periode berikutnya, seperti:

  1. Beban dibayar di muka yang dicatat sebagai beban
  2. Beban yang masih harus dibayar
  3. Pendapatan diterima di muka yang dicatat sebagai pendapatan
  4. Pendapatan yang masih harus diterima

Untuk menyelesaikan soal tersebut, maka jurnal dalam soal harus kita balikkan kembali ke posisi jurnal penyesuaian menjadi sebagai berikut.

Analisis setiap opsi berdasarkan jurnal penyesuaian tersebut:

  • A.Salindra fotografi menerima pendapatan sewa sebesar Rp5.300.000,00
    Salah, pendapatan sewa yang diterima berarti posisi pendapatan dikredit sementara jurnal penyesuaiannya menunjukan posisi pendapatan sewa di debit.
  • B.Salindra fotografi membayar sewa dibayar di muka sebesar Rp5.300.000,00
    Salah, tidak ada akun terkait sewa dibayar di muka pada jurnal penyesuaian.
  • C.Asuransi yang belum dibayar hingga akhir periode akuntansi sebesar Rp18.000.000,00
    Salah, tida ada akun utang asuransi pada jurnal penyesuaian.
  • D.Asuransi yang telah menjadi beban selama satu periode akuntansi sebesar Rp18.000.000,00
    Benar, pada no. 1 jurnal penyesuaian nilai beban asuransi adalah sebesar Rp18.000.000,00.
  • E.Salindra fotografi telah membayarkan gaji karyawan sebesar Rp8.000.000,00
    Salah, tidak ada jurnal kas keluar (K) atas pembayaran beban gaji.

Jadi, pilihan yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

50

Elsa Liana Sari

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Bantu banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Pembayaran gaji untuk Desember 2015 sebesar Rp 3.750.000,00 sejumlah Rp 250.000,00 adalah untuk gaji Januari 2016, jurnal pembalik yang dibuat pada 1 Januari 2016 adalah ....

31

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia