Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jurnal merupakan tempat mencatat transaksi-transaksi perusahaan yang terjadi dalam satu periode tertentu, maka jumal memiliki ....

Jurnal merupakan tempat mencatat transaksi-transaksi perusahaan yang terjadi dalam satu periode tertentu, maka jumal memiliki .... space space 

  1. fungsi mencatat  space space 

  2. fungsi analisis space space 

  3. fungsi historis space space 

  4. fungsi instruksi space space 

  5. fungsi informatif space space 

Iklan

N. Mazidah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Jember

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.space space 

Iklan

Pembahasan

Sebagai bagian dari kegiatan akuntansi, jurnal memiliki beberapa fungsi berikut. Fungsi mencatat ( recording ),jurnal merupakan tempat mencatat transaksi-transaksi perusahaan yang terjadi dalam satu periode tertentu. Fungsi historis (history), jurnal mencatat transaksi perusahaan secara kronologis, berdasarkan terjadinya transaksi. Fungsi infomasi ( information ), jurnal memberikan informasi tentang peristiwa ekonomi yang terjadi dalam perusahaan. Dengan membaca ayat-ayat jurnal pembaca akan mengetahui dengan jelas transaksi apa yang terjadi dalam perusahaan. Untuk itulah dalam menyusun jurnal, setiap ayat jurnal harus diberi keterangan. Fungsi analisis ( analisys ), jurnal berfungsi sebagai sarana untuk menganalisis transaksi mana yang dicatat di sisi debit dan sisi kredit. Fungsi instruksi ( instruction ), jurnal mengintruksikan agar ayat –ayat jurnal dipindahbukukan ke dalam akun-akun yang bersesuaian. Kode akun yang bersesuaian disimpan pada kolom referensi (Ref). Bila pada kolom referensi telah ditulis kode akun, artinya ayat-ayatjurnal tersebut telah di-posting ke buku besar. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Sebagai bagian dari kegiatan akuntansi, jurnal memiliki beberapa fungsi berikut.

  1. Fungsi mencatat (recording),jurnal merupakan tempat mencatat transaksi-transaksi perusahaan yang terjadi dalam satu periode tertentu.
  2. Fungsi historis (history), jurnal mencatat transaksi perusahaan secara kronologis, berdasarkan terjadinya transaksi.
  3. Fungsi infomasi (information), jurnal memberikan informasi tentang peristiwa ekonomi yang terjadi dalam perusahaan. Dengan membaca ayat-ayat jurnal pembaca akan mengetahui dengan jelas transaksi apa yang terjadi dalam perusahaan. Untuk itulah dalam menyusun jurnal, setiap ayat jurnal harus diberi keterangan.
  4. Fungsi analisis (analisys), jurnal berfungsi sebagai sarana untuk menganalisis transaksi mana yang dicatat di sisi debit dan sisi kredit.
  5. Fungsi instruksi (instruction), jurnal mengintruksikan agar ayat –ayat jurnal dipindahbukukan ke dalam akun-akun yang bersesuaian. Kode akun yang bersesuaian disimpan pada kolom referensi (Ref). Bila pada kolom referensi telah ditulis kode akun, artinya ayat-ayatjurnal tersebut telah di-posting ke buku besar.

 Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

107

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Transaksi yang terjadi bulan Juli 2018 adalah sebagai berikut : 01 Disetor uang Rp. 30.000.000 sebagai modal 03 Dibayar angsuran utang kepada Toko Zakiya Rp.1.000.000,00 05 Dibayar sewa ru...

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia