Iklan

Pertanyaan

Jumlah penduduk Kota Subang adalah 25.000 danjumlah penduduk Kota Sumedang adalah 50.000. Jarak antara Kota Subang dan Sumedang 60 km.Apabila akan didirikan rumah sakit, lebih tepatberada ....

Jumlah penduduk Kota Subang adalah 25.000 dan jumlah penduduk Kota Sumedang adalah 50.000. Jarak antara Kota Subang dan Sumedang 60 km. Apabila akan didirikan rumah sakit, lebih tepat berada .... space

  1. 24,9 km dari Sumedang space

  2. 24,9 km dari Subang space

  3. 25 km dari Sumedang 

  4. 25 km dari Subang space

  5. 25,4 km dari Subang space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

02

:

44

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B. space

Pembahasan

Soal ini berkaitan dengan teori titik henti. Teori titik henti merupakan teori yang digunakan dalam kajian keruangan geografi. Teori ini dimanfaatkan sebagai dasar di dalam penentuan pembatasan beberapa wilayah yang fungsional . Diketahui: Jumlah penduduk Kota Sumedang (PA) adalah 50.000 Jumlah penduduk Kota Subang (PB) 25.000 JarakKota Sumedang dan Kota Subang (dAB) adalah 60 km Ditanyakan: Jarak yang tepat untuk didirikan rumah sakit (TH) ? Jawab: TH = 1 + PB PA ​ ​ dAB ​ TH = 1 + 25.000 50.000 ​ ​ 60 km ​ TH = 1 + 2 ​ 60 km ​ TH = 1 + 1 , 41 60 km ​ TH = 2 , 41 60 km ​ TH = 24 , 89 dibulatkan menjadi 24,9 Dengan demikian, apabila akan didirikan rumah sakit, lebih tepat berada 24,9 km dari Kota Subang. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Soal ini berkaitan dengan teori titik henti. Teori titik henti merupakan teori yang digunakan dalam kajian keruangan geografi. Teori ini dimanfaatkan sebagai dasar di dalam penentuan pembatasan beberapa wilayah yang fungsional

Diketahui: 

  • Jumlah penduduk Kota Sumedang (PA) adalah 50.000 
  • Jumlah penduduk Kota Subang (PB) 25.000 
  • Jarak Kota Sumedang dan Kota Subang (dAB) adalah 60 km 

Ditanyakan: 

Jarak yang tepat untuk didirikan rumah sakit (TH) ? 

Jawab: 

 
 

 

 

 

 dibulatkan menjadi 24,9 

Dengan demikian, apabila akan didirikan rumah sakit, lebih tepat berada 24,9 km dari Kota Subang.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B. space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!