Jumlah individu dalam ukuran yang berbeda atau jumlah biomassa pada tingkat trofik disebut dengan . . . .
piramida ekologi
piramida jumlah
piramida materi
piramida biomassa
piramida energi
B. Hindarto
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta
Piramida biomassa adalah piramida yang menggambarkan berat atau massa kering total organisme hidup dari masing-masing tingkat trofiknya pada suatu ekosistem dalam kurun waktu tertentu. Piramida biomassa didasarkan pada pengukuran berat atau massa individu per meter persegi pada setiap tingkatan trofik yang dinyatakan dalam gram/m2
470
5.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia