Iklan

Pertanyaan

Jual beli barang, tawar-menawar, penetapan harga suatu barang, dan penyediaan barang di pasar menunjukkan fungsi adanya lembaga ….

Jual beli barang, tawar-menawar, penetapan harga suatu barang, dan penyediaan barang di pasar menunjukkan fungsi adanya lembaga ….  

  1. agama undefined 

  2. ekonomi undefined 

  3. pendidikan undefined 

  4. politik dan hukum undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

08

:

09

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B. undefined 

Pembahasan

Lembaga ekonomi mengatur bagaimana cara manusia memenuhi kebutuhannya melalui kegiatan jual beli. Lembaga ekonomi adalah lembaga yang mengatur hubungan antarmanusia dalam pemenuhan kebutuhan hidup sehari-hari untuk mencapai kesejahteraan. Kemudian, tujuan umum yang ingin dicapai dalam lembaga ekonomi adalah terpenuhinya kebutuhan pokok demi kelangsungan hidup masyarakat. Contohnya jual beli barang, tawar-menawar, penetapan harga suatu barang, dan penyediaan barang di pasar. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Lembaga ekonomi mengatur bagaimana cara manusia memenuhi kebutuhannya melalui kegiatan jual beli. Lembaga ekonomi adalah lembaga yang mengatur hubungan antarmanusia dalam pemenuhan kebutuhan hidup sehari-hari untuk mencapai kesejahteraan. Kemudian, tujuan umum yang ingin dicapai dalam lembaga ekonomi adalah terpenuhinya kebutuhan pokok demi kelangsungan hidup masyarakat. Contohnya jual beli barang, tawar-menawar, penetapan harga suatu barang, dan penyediaan barang di pasar. Jadi, jawaban yang tepat adalah B. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

41

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu fungsi dari lembaga ekonomi adalah ….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia